MBKM » Berita

Berita Terkait MBKM UGM


  • Rektor UGM Kukuhkan Tim Pelaksana Merdeka Belajar

    Rektor UGM Kukuhkan Tim Pelaksana Merdeka Belajar

    Sebanyak 370 orang dikukuhkan sebagai tim pelaksana program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Universitas Gadjah Mada. Pengukuhan tersebut ditandai dengan penandatanganan surat perjanjian kerja tim pelaksana program Merdeka Belajar yang dilakukan  oleh Direktur SDM UGM, Dr. Ratminto, dengan Wakil Ketua Pelaksanaan Program MBKM, Nurhadi, ST, di Balai Senat, Gedung Pusat UGM, Jumat (25/2). Disaksikan oleh […]

    Baca Selengkapnya

  • Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada Terima Kunjungan Kerja IPDN Sulut

    Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada Terima Kunjungan Kerja IPDN Sulut

    Universitas Gadjah Mada menerima kunjungan kerja (kunker) Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Kampus Regional Sulawesi Utara. Di tengah kondisi covid yang lagi landai, kunjungan berlangsung di Fakultas Teknik UGM, Kamis (18/11) dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Rombongan IPDN Kampus Regional Sulawesi Utara dipimpin Dr. Djouhari Kansil. Mereka yang turut dalam kunjungan ini Wakil Direktur […]

    Baca Selengkapnya

  • UGM Kirim 96 Mahasiswa ke Luar Negeri dalam Program IISMA

    UGM Kirim 96 Mahasiswa ke Luar Negeri dalam Program IISMA

    Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang diluncurkan Kemdikbud Ristek telah dimulai. Melalui program MBKM itu, mahasiswa kemudian diberikan hak untuk belajar di luar program studinya selama tiga semester. Salah satu program turunan dan unggulan dari program MBKM tersebut adalah program beasiswa IISMA atau Indonesian International Student Mobility Awards. Beasiswa IISMA ini membuka kesempatan bagi mahasiswa dari […]

    Baca Selengkapnya

  • UGM dan Kabupaten Banyuasin Jalin Kerja Sama

    UGM dan Kabupaten Banyuasin Jalin Kerja Sama

    Universitas Gadjah Mada dan Pemerintah Kabupaten Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan sepakat menjalin kerja sama dalam bidang Pendidikan, Pengajaran, Penelitian Publikasi, dan Pengabdian kepada Masyarakat. Penandatanganan kerja sama dilakukan Bupati, H. Askolani, S.H., M.H dan Wakil Rektor bidang Kerja Sama dan Alumni, Prof. Dr. Paripurna, S.H., M.Hum., LL.M, di Balairung UGM, Kamis sore (28/10). “Dengan MoU […]

    Baca Selengkapnya

  • UGM Gandeng Ratusan Mitra Percepat Serapan Lulusan

    UGM Gandeng Ratusan Mitra Percepat Serapan Lulusan

    Universitas Gadjah Mada membuka peluang kerja sama dengan industri dalam rangka mendukung kegiatan magang bersertifikat dan studi independen bersertifikat dari program Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka, Kemendikbud-Ristek RI, sehingga bisa meningkatkan kompetensi dan mempercepat penyerapan lulusan di dunia kerja. Hal itu mengemuka dalam hasil diskusi Monitoring dan Evaluasi Mitra Kerja Sama Dalam Negeri UGM kategori […]

    Baca Selengkapnya

  • Ratusan Tim Robot Siap Berlaga di Kontes Robot Indonesia Tingkat Nasional 2021

    Ratusan Tim Robot Siap Berlaga di Kontes Robot Indonesia Tingkat Nasional 2021

    Gelaran Kontes Robot Indonesia 2021 resmi dibuka Kamis (14/10) di Grha Sabha Pramana Universitas Gadjah Mada (GSP UGM). Sebanyak 136 tim robot dari 59 perguruan tinggi akan segera berlaga mulai 15-16 Oktober 2021 memperebutkan gelar juara nasional KRI 2021. Persaingan dalam KRI Nasional menjadi kian ketat. Pasalnya, tim-tim terbaik yang memenangi kontes di tingkat wilayah […]

    Baca Selengkapnya

  • Alumni Fakultas Filsafat Sampaikan Aspirasi bagi Dekan Baru

    Alumni Fakultas Filsafat Sampaikan Aspirasi bagi Dekan Baru

    Fakultas Filsafat menyelenggarakan kegiatan Temu Aspirasi Alumni Fakultas Filsafat UGM, Selasa (12/10). Dalam kesempatan ini, para alumni berkesempatan menyampaikan aspirasi, rekomendasi, serta harapan kepada Dekan Periode 2021-2026, Dr. Rr. Siti Murtiningsih, S.S., M.Hum, yang baru saja dilantik menggantikan Dr. Arqom Kuswanjono yang menjabat pada periode sebelumnya. “Fakultas Filsafat UGM punya berbagai pekerjaan rumah yang tidak […]

    Baca Selengkapnya

  • Rektor UGM Lantik 19 Dekan Baru Periode 2021-2026

    Rektor UGM Lantik 19 Dekan Baru Periode 2021-2026

    Rektor UGM, Prof.Ir.Panut Mulyono, M.Eng., Ph.D., IPU., ASEAN Eng., melantik 19 dekan baru periode 2021-2026  yang dilaksanakan di Balai Senat UGM, Jumat (8/10). Rektor dalam sambutannya menyampaikan harapan kepada dekan baru agar dapat meneruskan prestasi dan kemajuan yang telah dirintis para dekan periode sebelumnya. Tak hanya itu para dekan baru juga diminta dapat meningkatkan kemanfaatan […]

    Baca Selengkapnya

  • Peringatan Dies ke-75 Fakultas Pertanian UGM

    Peringatan Dies ke-75 Fakultas Pertanian UGM

    Fakultas Pertanian UGM dalam melaksanakan Tridarma Perguruan Tinggi tahun 2021 masih sama dengan tahun 2020 yaitu dalam kondisi pandemi Covid-19. Kegiatan kuliah dan pembelajaran masih daring dan kegiatan administrasi dilaksanakan di kantor (Work From Office-WFO) dan di rumah (Work From Home-WFH) menyesuaikan edaran universitas dan pemerintah terkait implementasi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM). Demikian disampaikan […]

    Baca Selengkapnya

  • Fakultas Biologi UGM Gelar Upacara Dies Natalis Ke-66

    Fakultas Biologi UGM Gelar Upacara Dies Natalis Ke-66

    Fakultas Biologi UGM menyelenggarakan acara puncak peringatan Dies Natalis ke-66, Senin (20/9) secara daring dan luring terbatas. Puncak peringatan Dies Natalis diisi dengan Rapat Terbuka Senat Fakultas antara lain penyampaian Laporan Tahunan Dekan Fakultas Biologi UGM tahun 2021 dan Orasi Ilmiah.   Dekan Fakultas Biologi UGM, Prof. Dr. Budi Setiyadi Daryono, M.Agr.Sc., saat menyampaikan berbagai […]

    Baca Selengkapnya

Skip to content