MBKM » Berita

Berita Terkait MBKM UGM


  • Tiga Mahasiswa IUP Fapet UGM Ikuti Magang MBKM di Miyazaki University, Jepang

    Tiga Mahasiswa IUP Fapet UGM Ikuti Magang MBKM di Miyazaki University, Jepang

    Tiga mahasiswa  International Undergraduate Program (IUP) Program Studi S1 Ilmu dan Industri Peternakan Fakultas Peternakan (Fapet) UGM Angkatan 2021 mengikuti program MBKM Magang di Sumiyoshi Livestock Station, Miyazaki University, Jepang. Mereka yang mengikuti program MBKM Magang pada pertengahan Mei-pertengahan Agustus 2024, ini adalah Alma Zhahira Elvaretta Wibawa, Radedya Wardhana Putra, dan Muhammad Yazida Rizky. Ketiganya […]

    Baca Selengkapnya

  • Momen Hardiknas, UGM Komitmen Wujudkan Kampus Inklusif

    Momen Hardiknas, UGM Komitmen Wujudkan Kampus Inklusif

    Ribuan Sivitas Universitas Gadjah Mada mengikuti upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional yang berlangsung di halaman Balairung, Kamis (2/5). Upacara dipimpin langsung oleh Rektor Universitas Gadjah Mada Prof. dr. Ova Emilia, M.Med.Ed., Sp.OG (K)., Ph.D., selaku pembina upacara. Dalam pidato amanat pembina upacara, Rektor mengatakan peringatan Hardiknas ini menjadi momen penting untuk mengenang jasa-jasa para Pahlawan […]

    Baca Selengkapnya

  • KOBI Berhasil Kumpulkan 11.137 Data Keanekaragaman Hayati Indonesia

    KOBI Berhasil Kumpulkan 11.137 Data Keanekaragaman Hayati Indonesia

    Indonesia sebagai salah satu negara mega-biodiversitas terbesar di dunia, dari beragam kekayaan spesies flora fauna dan mikrobiotik yang hidup di ekosistem darat, perairan tawar, lahan basah, pesisir, dan laut. Namun begitu, kondisinya saat ini terus mengalami tekanan kerusakan dan ancaman kepunahan. Di sisi lain, kondisi biodiversitas belum dapat diukur status, tren serta dampak secara nasional […]

    Baca Selengkapnya

  • Yuk, Kenal Lebih Dalam Prodi Psikologi UGM

    Yuk, Kenal Lebih Dalam Prodi Psikologi UGM

    Kamu tertarik untuk menjadi psikolog atau menjadi praktisi profesional, pengambil keputusan, tokoh masyarakat, dan manajer di bidang Psikologi? Jika iya,  kamu bisa memilih kuliah di Fakultas Psikologi UGM. Prodi ini dalam Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) tahun ini menjadi salah satu prodi yang paling banyak diminati. Perlu diketahui, program studi Sarjana Psikologi UGM telah terakreditasi […]

    Baca Selengkapnya

  • Prodi Biologi UGM Peringkat Satu di Indonesia dan 501-550 Dunia

    Prodi Biologi UGM Peringkat Satu di Indonesia dan 501-550 Dunia

    Prodi Biologi, Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada berhasil masuk peringkat 501-550 dunia berdasarkan versi QS WUR by Subject 2024. Dalam hasil pemeringkatan tersebut, prodi Biologi UGM menjadi yang terbaik di Indonesia, urutan kedua ditempati oleh prodi Biologi Universitas Indonesia (551-600). Lalu diikuti prodi Biologi Universitas Airlangga (601-650) dan prodi Biologi Institut Pertanian Bogor (651-700) yang […]

    Baca Selengkapnya

  • Fakultas Teknik UGM Terima Kunjungan Manajemen Lion Air Group

    Fakultas Teknik UGM Terima Kunjungan Manajemen Lion Air Group

    Fakultas Teknik Universitas Gadjah Mada menerima kunjungan tim manajemen Lion Air Group yang dipimpin oleh Eko Anggorowati, Direktur Human Capital Lion Air Group pada Jumat, (15/3). Kunjungan tersebut dalam rangka inisiasi kerjasama akademik dan penelitian. Prof. Ir. Selo, Dekan Fakultas Teknik UGM, menyatakan bahwa kerja sama dengan industri seperti Lion Air Group membuka peluang baru […]

    Baca Selengkapnya

  • Donoharjo Desa Energi Berdikari Universitas Gadjah Mada

    Donoharjo Desa Energi Berdikari Universitas Gadjah Mada

    Desa Donoharjo di Kapanewon, Ngaglik, Kabupaten Sleman, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dipilih Sobat Bumi Jogja, Universitas Gadjah Mada dan Pertamina Indonesia sebagai lokasi penyelenggaraan Program Desa Energi Berdikari (DEB). Program DEB Sobat Bumi UGM bertema Pemberdayaan Masyarakat Desa Donoharjo, Yogyakarta, Indonesia sebagai Perwujudan Desa Energi Berdikari (DEB) Mandiri dan Berkelanjutan dengan Fokus Sektor Energi, Ekonomi, […]

    Baca Selengkapnya

  • KSE UGM dan PR YAKKUM Meresmikan Cupable Coffe

    KSE UGM dan PR YAKKUM Meresmikan Cupable Coffe

    Yayasan Karya Salemba Empat Universitas Gadjah Mada (KSE) dan Pusat Rehabilitasi YAKKUM (PRYAKKUM)  meresmikan Cupable Coffe yang berada di Jalan Kaliurang Km 13.5 Besi Sukoharjo Ngaglik Sleman. Cupable Coffee ini merupakan unit usaha yang berada di bawah manajemen Pusat Rehabilitasi YAKKUM 2. Disamping sebagai sarana mempromosikan salah satu bisnis kedai kopi, Cupable Coffe sekaligus sebagai […]

    Baca Selengkapnya

  • Mahasiswa KKN UGM Mengajarkan Tarian Tradisional Nusantara ke Anak-anak Konawe Selatan

    Mahasiswa KKN UGM Mengajarkan Tarian Tradisional Nusantara ke Anak-anak Konawe Selatan

    Gilang Nur Rochman, mahasiswa prodi Fisika FMIPA UGM, memiliki bakat menari sejak kecil. Di sela-sela kegiatannya menjalani Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Namu, Kecamatan Laonti, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara, ia mengajarkan tari tradisional nusantara kepada anak-anak sekolah setempat. Berbagai jenis tarian yang ia ajarkan diantaranya seperti tari Saman dari Aceh hingga tari Kecak […]

    Baca Selengkapnya

  • UGM Wisuda 1.577 Lulusan Program Sarjana dan Diploma

    UGM Wisuda 1.577 Lulusan Program Sarjana dan Diploma

    Rektor Universitas Gadjah Mada kembali mewisuda 1.577 lulusan program Sarjana dan Diploma yang terdiri atas 1.463 orang lulusan Program Sarjana, termasuk 1 orang wisudawan berasal dari Warga Negara Asing dan 114 lulusan Program Sarjana Terapan. Rektor Universitas Gadjah Mada, Prof. dr. Ova Emilia, M.Med.Ed., Sp.OG (K)., Ph.D., menyampaikan ucapan selamat kepada para wisudawan yang telah […]

    Baca Selengkapnya

Skip to content