Berita Terbaru
Terinspirasi pekik kaum muda yang mengakui pentingnya bertumpah darah yang satu, berbangsa yang satu, dan berbahasa yang satu, Social Research Center (SOREC) Departemen Sosiologi FISIPOL UGM menggelar diskusi publik bertajuk “Kaum Muda, Bahasa, dan Politik”, Kamis (3/11) di Ruang Seminar Timur FISIPOL UGM.
Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) yang diselenggarakan Universitas Gadjah Mada di kompleks Candi Prambanan memasuki hari kedua, Kamis (3/11).
Sekolah Vokasi (SV) UGM melakukan percepatan pembentukan program studi (prodi) Diploma IV (DIV).
Menyemarakkan rangkaian Dies Natalis ke-47, Fakultas Peternakan UGM menggelar Simposium Nasional Penelitian dan Pengembangan Peternakan Tropik.
Wanagama kembali mendapat apresiasi dari dunia luar. Kali ini giliran Tomas D.
Delegasi Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil membawa pulang 1 medali emas dan penghargaan best poster dari ajang Pagelaran Mahasiswa Nasional bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (Gemastik) ke-9.
PT Aino Indonesia (Aino), anak perusahaan PT Gamatechno Indonesia, salah satu unit bisnis PT Gama Multi Usaha Mandiri, mendukung penuh Gerakan Nasional Non Tunai (GNNT) Bank Indonesia dengan menyediakan solusi khusus penerimaan uang elektronik khususnya transportasi publik yang cocok dengan karakteristik uang elektronik, yaitu ditujukan untuk transaksi micropayment, digunakan setiap hari, serta membutuhkan transaksi cepat.
Mobil rancangan tim Semar Universitas Gadjah Mada (UGM) beraksi dalam Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2016 yang digelar di Kompleks Candi Prambanan, Rabu (2/11).
Hingga saat ini, data menunjukkan setidaknya 285 juta orang di dunia mengalami kebutaan.
Sebagai wanita pertama yang menduduki jabatan Menteri Luar Negeri, Retno Marsudi mengakui bahwa tanggung jawab yang diberikan kepadanya bukanlah sesuatu yang mudah untuk dijalankan.
Tim Sawah Kita UGM berhasil meraih juara dua dalam Kompetisi Ide Bisnis FIFGroup 2016 yang digelar di Kelapa Gading, Jakarta pada 28 Oktober 2016 lalu.
Wakil Rektor Bidang SDM dan Aset UGM, Prof. Dr. Ir.
Fakultas Biologi UGM melakukan kegiatan penanaman pohon di Derah Aliran Sungai (DAS) Pakerisan hulu, Minggu (30/10).
Rumah Sakit Universitas Gadjah Mada menjadi satu-satunya Rumah Sakit Perguruan Tinggi Negeri (RS PTN) yang menjadi peserta terpilih dalam acara PERSI AWARDS 2016 di Jakarta.
UGM menjadi tuan rumah dari penyelenggaraan 5th International Conference of International Association of Muslim Psychologists pada 4-6 November mendatang di University Club UGM.
University of Groningen, Belanda melakukan kunjungan ke Universitas Gadjah Mada, Selasa (1/11).
Pada awal 2016 lalu, World Bank merilis data yang menunjukkan bahwa kerugian ekonomi akibat bencana asap tahun 2015 mencapai 220 Triliyun Rupiah dan menyebabkan sekitar 47 juta orang terpapar asap di Pulau Kalimantan dan Sumatera, serta setidaknya 19 orang dilaporkan meninggal dunia.
Gubernur Lembaga Pertahanan Nasionan (Lemhanas), Agus Widjojo, menyebutkan indeks ketahanan nasional Indonesia mengalami penurunan dalam rentang waktu 2014-2015 terutama pada gatra ideologi.
Perhelatan Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2016 resmi dibuka oleh Prof. Intan Ahmad, Ph.D, Dirjen Pembelajaran dan Kemahasiswaan, Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi, di Pelataran Candi Prambanan, Selasa (1/11).
Rampoe UGM kembali mengharumkan nama Indonesia di tingkat dunia. Komunitas seni tari Aceh ini berhasil menjadi juara dalam International Festival-Contest Childrens and Youth Creativity “The Autum Fairy Tale” di Praha, Teplice, dan Berlin, pada 29 Oktober sampai 2 November 2016.
Fenomena upwelling bermunculan di perairan Samudera Hindia tepatnya di daerah selatan Pulau Jawa, Pulau Bali, dan Pulau Nusa Tenggara.
Kontes Mobil Hemat Energi 2016 mulai bergulir pada tanggal 1 November. Kompetisi yang menjadi ajang untuk mengasah kreativitas dan inovasi para mahasiswa dalam membangun kendaraan yang hemat energi serta ramah lingkungan ini akan dilaksanakan di kawasan Taman Wisata Candi Prambanan hingga tanggal 4 November mendatang.
Alumni Voli Gadjah Mada (AVOGAMA) menggelar acara Reuni Akbar UKM Bola Voli UGM bertajuk “Tego Smese Ra Tego Eseme.” Reuni tersebut mengundang seluruh alumni UKM Bola Volu UGM dari angkatan 1970-2012.
Himpunan Mahasiswa Bahasa Arab (HIMABA) Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Gadjah Mada (UGM) menggelar Festival Budaya Arab.
Tim Mino Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil menjadi juara dalam kompetisi dunia inovasi ketahanan pangan Young Southeast Asian Leaders Initiative (YSEALI) pada 26-29 Oktober 2016 di Kamboja.
Dialog bulanan Teras Kita kerja sama antara Keluarga Alumni Universitas Gadjah Mada (KAGAMA) dan Kompas kembali diadakan Sabtu (29/10) di Auditorium Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Jakarta.
Kegiatan mother class bulan Oktober kembali diadakan di Jogja International Hospital (JIH), Minggu (30/10) yang mengangkat tema bertajuk “Kanker pada Wanita”.
Keluarga Alumni Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (Kafegama) mengadakan silaturahmi di UC UGM, Jumat (28/10) malam.
Badan Penerbit dan Publikasi (BPP) UGM menyelenggarakan konferensi tahunan pertama yang mengusung tema kesehatan, The 1st International Conference on Health Science (ICHS) 2016.
Toksin dikenal sebagai senyawa yang membahayakan kesehatan. Pasalnya, racun dapat menyebabkan gangguan fungsi organ dan proses metabolisme dalam tubuh.