Liputan/Berita
Yogya,KU Sri Sultan Hamengkubuwono X menyambut baik dengan munculnya RUU tentang kepemudaan akan menjadi momentum kebangkitan para pemuda Indonesia yang berkarakter kebangsaan, bercirikan pemikir-pejuang sekaligus pembaharu, dan bukan hanya puas menjadi generasi peminta-minta.
Selama dua hari, 5-6 Desember 2007, Jurusan Elektro Fakultas Teknik UGM menyelenggarakan Seminar Nasional Energi dan Kelistrikan serta Teknologi Informasi Komunikasi.
Yogya, KU Pemakaian obat tetes mata yang mengandung steroid secara terus menerus pada anak dalam waktu lebih dari dua bulan secara terus menerus akan menyebabkan kebutaan.
Yogya, KU Kasus penyakit kutil yang dialami si ’Manusia Pohon’ asal Cililin Kabupaten Bandung, Jawa Barat yang terinfeksi virus human papilloma virus (HPV) mengundang perhatian masyarakat.
Yogya, KU Pakar kesehatan kulit UGM Prof Dr dr Hardyanto Soebono mengaku prihatin dengan merebaknya salon-salon dan klinik kecantikan yang mengeluarkan produk kosmetik buatan mereka sendiri yang masih disinyalir mengandung bahan berbahaya.
Penanggulangan penyebaran penyakit virus HIV/AIDS masih memerlukan upaya keras lagi untuk lebih banyak menemukan para penderita baru yang positif terkena penyakit tersebut.
Swisscontact Resident Representative Indonesia, Peter Biesegger berkeyakinan dengan kekuatan 95% Usaha Kecil dan Menengah, Indonesia diharapkan keluar dari permasalahan kemiskinan.
Yogya, KU Pakar adminitrasi publik UGM Prof Dr Agus Dwiyanto menilai lebih dari tiga tahun kepemimpinannya, Presiden SBY telah gagal melakukan reformasi birokarsi di Indonesia.
Rektor UGM Prof Ir Sudjarwadi MEng PhD mencanangkan program penghijauan dengan menanaman pohon- pohon di lingkungan kampus dan sekitarnya.
Yogya, KU Sebanyak satu juta dari total empat juta warga negara New Zealand memilih pindah dan menetap di negara kawasan pasifik selatan diantaranya Fiji, Samoa dan Kepulauan Solomon.
Sebanyak 12 Guru Besar UGM menerima penghargaan Anugeraha Sewaka Winayaroha, Selasa (27/11) di ruang Multimedia.
Yogya, KU Hilangnya 5 arca asli koleksi Museum Radya Pustaka Solo menurut pakar museum UGM Drs Djoko Dwiyanto M.Hum merupakan sebagian dari maraknya kasus pemalsuan barang-barang koleksi museum yang melibatkan para mafia benda purbakala.
Hingga saat ini banyak kalangan masih meragukan kebenaran teori evolusi Darwin, terutama mereka dari kalangan agama.
Dikatakan Dra Pingky Saptandari MSc (Staf Ahli Khusus Kementrian Negara Pemberdayaan Perempuan RI), bahwa terdapat dua faktor kendala bagi pencapaian pembangunan responsif gender, yaitu aspek hukum dan politik serta aspek sosial dan budaya.
Tahun 2008 mendatang genap 100 tahun momen kebangkitan nasional, sekaligus 80 tahun sumpah pemuda.
Sengketa dan konflik pertanahan di Indonesia saat ini ada 7491 kasus pertanahan yang masuk ke BPN, terdiri dari 4581 sengketa, 858 konflik, dan 2052 perkara dimana nilainya berjumlah milyaran hingga trilyunan rupiah, maka dalam 10 tahun ke depan akan semakin bertambah dalam bentuk kasus serupa “Padahal sebenarnya hanya 0,2 % penduduk Indonesia ini menguasai sekitar […].
Yogya, KU Menjadi ironi terbesar di negeri ini, jika penangkapan dan pengeboman ikan secara ilegal saja diadili lewat pengadilan khusus yang disebut pengadilan illegal Fishing, sedangkan para koruptor yang mencuri uang rakyat belum juga mempunyai pengadilan khusus, akibatnya banyak perkara kasus korupsi yang divonis bebas oleh pengadilan umum sehingga tidak menimbulkan efek jera bagi koruptor.
Beberapa nara sumber, seperti dari Kementrian Negara Pemberdayaan Perempuan RI, Kowani, UGM dan pengusaha wanita direncanakan meramaikan Seminar Nasional bertajuk “Partisipasi Perempuan Dalam Mengatasi Permasalahan Bangsaâ€, tanggal 21-22 Novmber 2007 di Inna Garuda Hotel, Jogjakarta.
Yogya, KU Sebanyak enam juta perangkat komputer yang digunakan di tanah air disinyalir menggunakan software bajakan atau sekitar 87 persen dari seluruh perangkat komputer yang digunakan.
Yogya, KU Salah satu permasalahan yang mendasar dalam pengelolaan hutan di Indonesia saat ini menurut Menteri Kehutanan MS Kaban adalah terjadinya tumpang tindih kewenangan antara pemerintah pusat dan daerah.
Yogya, KU Penggunaan bahan-bahan dalam pembuatan kosmetik dengan bahan yang membahayakan dan dosis berlebihan akan berdampak pada iritasi kulit menjadi kemerahan atau rasa terbakar bahkan bisa mengakibatkan kerusakan otak permanen, gangguan ginjal dan kanker.
Yogya, KU Belum adanya payung hukum yang mengatur tentang layanan veteriner (kesehatan hewan) menyebabkan penanganan masalah penularan penyakit hewan ke manusia menjadi tidak optimal, lantaran bidang kesehatan masyarakat veteriner masih di bawah Direktorat Jenderal Peternakan.
Yogya, KU Maraknya kasus illegal logging yang terjadi sejak tahun 1999 menurut peneliti yang juga dosen senior dari Fakultas Kehutanan UGM Ir San Afri Awang M.Sc, penyebab utamanya adalah belum diterapkannya tata kelola hutan yang baik dan sesuai menurut kaidah ilmu pengetahuan kehutanan.
Yogya, KU Anak-anak sekolah dasar umur 7-12 tahun di daerah perkotaan DIY memiliki risiko lebih tinggi menderita myopia dibanding anak-anak sekolah dasar di daerah pedesaan.
UGM kembali kehilangan salah satu Guru besarnya, Prof Dr Ida Bagoes Mantra.
Yogya, KU Penyakit demam berdarah diperkirakan akan merebak dalam dua bulan ke depan seiring dengan masuknya musim penghujan di wilayah DIY.
Yogya, KU Setiap tahun, Indonesia memerlukan sebanyak 700 hinggga 800 ribu ekor sapi yang didatangkan dari Australia untuk memenuhi kebutuhan konsumsi daging.
Yogya, KU Memasuki musim penghujan, menurut pakar bencana UGM Dr Sunarto banyak daerah di wilayah DIY yang menjadi daerah rawan terkena bencana banjir maupun tanah longsor.
STAF Kedutaan Besar Amerika Serikat Hunter Treseder mengatakan Kongres Amerika Serikat mempunyai program yang disebut The Diversity Visa Lottery untuk meningkatkan keberagaman penduduk yang tinggal di Amerika Serikat.
Sekitar 2 milyar orang di dunia diduga telah terinfeksi dan 350 juta menderita infeksi hepatitis B kronik.