Liputan/Berita
UGM menerima akses Kompas.id selama 12 bulan untuk 100 pengguna dari PT Great Giant Pineapple yang bekerja sama dengan Harian Kompas.
Subdirektorat Pengembangan Karakter, Direktorat Kemahasiswaan UGM, menyelenggarakan Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) UGM, program hibah yang ditujukan untuk meningkatkan semangat, bekal pengetahuan, keterampilan, dan jiwa kewirausahaan di kalangan mahasiswa UGM.
Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat (DPkM) UGM terlibat dalam fase kedua kegiatan Proyek Bersama ProSPER.Net/UNU-IAS/UNESCO – Pengembangan Kerangka Pelaksanaan SDGs Lokal yang mengadakan Survey Keterlibatan Masyarakat dalam Pendidikan Tinggi untuk Pembangunan Berkelanjutan.
Indonesia adalah negara kepulauan yang terletak di khatulistiwa dengan luas wilayah sekitar 1,9 juta mil persegi yang membentang antara samudra Hindia dan samudra Pasifik.
Tiga mahasiswa UGM melakukan penelitian terkait upaya penanganan wabah atau pageblug berbasis budaya dalam kesusastraan Jawa.
Sekelompok mahasiswa UGM meneliti potensi kombinasi daun pandan wangi dan cengkih sebagai nanospray penyembuh luka akut. “Daun pandan wangi bahan aktif yang memiliki aktivitas antiseptik.
Kejadian kanker mulut di Asia Tenggara tergolong tinggi, bahkan kanker mulut menduduki posisi tertinggi dari enam jenis keganasan yang sering terjadi pada negara Asia.
Tim KKN-PPM Karangtengah 2021 JT033 memberikan ide kreatif pemanfaatan eceng gondok di Sungai Sipon, Desa Wonowoso, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Demak.
Glaukoma merupakan penyakit mata yang mengalami kerusakan saraf disebabkan oleh tekanan pada bola mata.
Sotong merupakan hewan laut yang cukup dikenal dan digemari masyarakat karena memiliki daging yang lezat.
Tim Mahasiswa UGM yang terdiri dari Veronika Diah Oktaviani, Muhammad Dian Saputra Taher, Vincent Yosafat yang berasal dari Fakultas Ilmu Budaya dan Kafi Dewanda dari Sekolah Vokasi beserta dosen pendamping Dr. Aprilia Firmonasari, S.S., M.
Ketua Pokja Genetik FKKMK UGM, dr. Gunadi, Sp.BA., Ph.D., mengatakan varian Mu atau B1621 sebagai penyebab Covid-19 tidak lebih ganas dengan varian delta karena Organisasi Kesehatan Dunia sudah menyebutkan varian Mu sebagai kategori variant of Interest (VoI) atau yang perlu mendapat perhatian.
Zero TB Yogyakarta melakukan skrining TBC dengan mobil rontgen di berbagai lokasi pemukiman masyarakat.
Sekelompok mahasiswa UGM meneliti potensi jerami padi sebagai obat antijamur pada rongga mulut. Mereka adalah Andini Safa Ramadhanty (Pendidikan Dokter Gigi), Rifqi Alim Dewanto (Pendidikan Dokter Gigi), Kurnia Salsabila Disyacitta (Farmasi), dan Eria Rosanti Nugrahening Hastami (Biologi).
Badan Penerbit dan Publikasi UGM kembali menyelenggarakan International Conference on Science and Technology (ICST), konferensi tahunan yang menjadi bagian dari serial Annual Scientific Conferences Universitas Gadjah Mada.
Mahasiswa UGM mengembangkan tempat sampah ramah lingkungan yang dapat mengolah limbah masker medis menjadi bahan organik.
Empat Mahasiswa UGM melakukan penelitian terkait Bahasa Enggano, bahasa daerah di Pulau Enggano, Provinsi Bengkulu.
Tim Mahasiswa Fakultas Filsafat UGM yang terdiri dari Ahmad S H Safikri, Naufal Ridhwan Aly, dan Muhammad Hasbul Wafi melakukan penelitian tradisi perang obor yang ada di Desa Tegalsambi, Tahunan, Jepara, Jawa Tengah.
Sebanyak 2.000 orang warga DIY yang berusia 12 tahun ke atas, termasuk ibu hamil, lansia dan warga difabel mengikuti proses vaksinasi di Grha Sabha Pramana, Minggu (5/9).
Sekelompok mahasiswa UGM menciptakan aplikasi android yang dapat digunakan untuk skrining kanker mulut (mengetahui kecurigaan apakah terkena kanker mulut atau tidak).
Tiga Mahasiswa Program Studi Ekonomi Pertanian dan Agribisnis, Fakultas Pertanian UGM berhasil meraih juara 1 pada National Business Plan Competition Agrifair 2021 yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Manajemen Agribisnis Politeknik Negeri Jember secara berani.
Autonomous-rail Rapid Transit atau ART merupakan transportasi publik seperti kereta tetapi berjalan di atas jalan dengan menggunakan virtual track sebagai pemandu.
Universitas Gadjah Mada menerima bantuan 15 mesin Polymerase Chain Reaction (PCR) dan peralatan kesehatan senilai Rp2,3 miliar dari PT.
Empat mahasiswa UGM berhasil mengolah limbah kulit salak menjadi permen yang aman kaya kandungan gizi termasuk antidiabetes bernama Salacca Soft Candy.
Untuk mendialogkan dan mencari solusi masalah komunikasi publik, tim mahasiswa Program Studi Magister (S2) Ilmu Komunikasi UGM menggelar “ Simposium Mahasiswa Pascasarjana Ilmu Komunikasi ”. Mengusung tema “ Respon Ilmu Komunikasi dalam Sirkuit Pandemi: Tantangan Komunikasi Publik dalam Disrupsi Transformasi Digital, forum ini diharapkan dapat menjadi wadah bagi mahasiswa dan alumni Pascasarjana untuk bertukar gagasan dalam […].
Dalam beberapa waktu terakhir ramai dibahas pemberian vaksin booster atau dosis ketiga bagi masyarakat umum.
Empat Mahasiswa UGM menghadirkan permainan edukatif Go-Taru. Go-Taru merupakan papan permainan edukasi pelestarian satwa dan lingkungan yang dikolaborasikan dengan aplikasi dan Augmented Reality (AR).
Penderita diabetes perlu memodifikasi gaya hidup termasuk makanan yang dikonsumsinya.
Lima mahasiswa UGM mengembangkan sensor pendeteksi kadar N, P, dan K, kondisi pH, serta kelembaban tanah pertanian. Alat yang diberi nama Tandur Subur-21 (TABUR-21) ini dikembangkan sebagai salah satu terobosan teknologi untuk pertanian presisi guna menuju pola sistem pertanian berkelanjutan. “Pola dari pertanian presisi yang diterapkan beserta dengan teknologi yang ada saat ini belum cukup efektif […].
Tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Wansaplas UGM melakukan pemberdayaan waria di Pondok Pesantren Waria Al-Fatah Yogyakarta dalam pembuatan wayang hasil daur ulang sampah plastik berbasis QR code sebagai media pembelajaran. Mereka adalah Leony Vita Artanti (FTP), Muhammad Najmi Mumbada (FTP), Roykhana Purwita (FTP), dan Al-Viyah Rahmaidah (FMIPA) dengan dibimbing oleh dosen pendamping Dra.