Seputar Kampus
Yogya, KU Sedikitnya 33 dosen dari 24 PTN/ PTS di Indonesia mengikuti Program Magang KKN-PPM bagi yang dilaksanakan pada hari Jum’at – Sabtu, 18 – 19 Juli 2008 di Universitas Gadjah Mada Yogyakarta.
Yogya, KU Ribuan warga pesisir pantai Kulonprogo menggeruduk UGM, Senin (21/7).
Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) RI Prof Dr Bambang Sudibyo MBA beserta rombongan, sabtu (19/7) melakukan kunjungan ke lokasi Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) UGM Eksploitasi Air Gua Plawan Dengan Energi Terbarukan, di Desa Giricahyo, Kecamatan Purwosari, Kabupaten Gunungkidul, sekaligus meresmikan program ini sebagai KKN-PPM Percontohan di Indonesia.
Korem 072/Pamungkas menjalin kerjasama dengan UGM dalam bidang pengembangan model ketahanan pangan, sebagai wujud penjabaran dan implementasi program pemerintah dalam hal swasembada pangan.
Menyikapi masih tingginya harga minyak goreng, UGM, Sinar Mas dan Pemerintah Kabupaten Bantul menggelar bazar minyak goreng murah.
Yogya, KU PT Bakrie Telecom menjalin kerjasama dengan UGM dalam bidang pendidikan dan komersial.
Sebagai upaya untuk memastikan tercapainya jaminan mutu dalam pelaksanaan KKN-PPM maka pada saat ini Pelaksanaan KKN-PPM telah lolos dalam penilaian ISO 9001:2000 oleh Worldwide Quality Assurance (WQA) yang merupakan lembaga akreditasi independent di bawah lisensi dan akreditasi United Kingdom Accreditation Service (UKAS).
Yogya, KU Sedikitnya 4568 mahasiswa mengikuti acara pelepasan dan pengarahan KKN PPM antar semester di halaman depan Balairung UGM, Kamis (26/6).
Yogya, KU Sedikitnya 119 sumber mata air di daerah Kabupaten Kulon Progo dinyatakan dalam kondisi kritis dan terancam akan hilang.
Pemerintah Kabupaten Kapuas dan UGM sepakat melakukan kerjasama di pendidikan, pelatihan, penelitian dan pengabdian kemasyarakat.
Pimpinan Kantor Cabang BRIngin life Yogyakarta, Rahmat Pramuhardjo, di ruang Direktur SDM UGM, Kamis (29/5) menyerahkan klaim asuransi jiwa sebesar Rp 27.273.000 kepada ahli waris (alm) Puji Priono, Ny.
Dalam rangka meningkatkan kerjasama Fakultas Psikologi UGM dengan Prof. Uichol Kim dari Universitas Inha Korea, baru-baru ini tim dari Fakultas Psikologi UGM berkunjung ke Universitas Inha.
Universitas Gadjah Mada dan PT. Total Indonesie, Rabu (7/5) menyerahkan 100 unit rumah tumbuh dan 5 fasilitas MCK umum kepada masyarakat dusun Tlogo, desa Kebon Agung, Kecamatan Imogiri, Kabupaten Bantul.
Yogya, KU Berbagai macam cara untuk memperingati Hari Kartini, bila sebagian pelajar memperingatinya dengan ikut upacara resmi di sekolahnya, maka berbeda dengan apa yang dilakukan ibu-ibu yang tergabung dalam tim penggerak PKK Kelurahan Purbayan, Kecamatan Kota Gede.
Qatar Charity menyalurkan beasiswa kepada 300 mahasiswa UGM dari program Diploma, S1 hingga S2.
UGM akhirnya berhasil memilih 18 perguruan tinggi dinyatakan layak menerima dana hibah tema KKN PPM (Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat).
Universitas Gadjah Mada dan Universitas Lampung semakin mempererat hubungan kerjasama.
Yogya, KU Mantan Keua MPR Prof Dr Amien Rais mengkritisi sikap intelektual para mahasiswa saat ini yang tidak lagi memiliki sikap empati bagi permasalahan dan ketidakadilan yang terjadi di masyarakat.
Yogya, KU Bupati Kulon progo Toyo S. Dipo meminta dilakukan pertemuan kembali dengan mahasiswa KKN PPM UGM untuk membahas pengembangan perencanaan kawasan agropolitan di Kecamatan Kalibawang.
Yogya, KU Sebanyak 12 pergurun tinggi yang tergabung The Indonesia-Netherlands Higher Education Partnership (INHEP) melaksanakan pertemuan di kampus UGM.
Yogya, KU Universitas Gadjah Mada dan Pemerintah Kabupaten Kota Baru melaksanakan penandatanganan kerjasama di bidang penelusuran minat dan kemampuan kemitraan dalam rangka meningkatkan kemampuan sumber daya yang tersedia di daerah Kota Baru.
Yogya, KU Universitas Gadjah Mada dan Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian melaksanakan penandatanganan kerjasama pengembangan infrastruktur dan kewilayahan.
Yogya, KU Selama dalam kurun waktu tujuh tahun, jumlah omset perum pegadaian telah bertambah menjadi lima kali lipat.
Yogya, KU Sedikitnya 151 proposal tema KKN PPM dari 39 perguruan tinggi di seluruh Indonesia mengikuti proses seleksi kompetisi program Hibah KKN PPM (Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat) di Kampus UGM.
Rabu (12/3), Rektor UGM Prof. Ir. Sudjarwadi, M.Eng., Ph.D didampingi Kepala Kantor Urusan Internasional Daniar Rahmawati Natakusumah, S.H., LL.M serta Ketua Jurusan Geologi FT UGM Dr. Dwikorita Karnawati, M.Sc menerima kunjungan delegasi TOTAL E&P Indonesie (Perancis).
Rektor UGM Prof. Ir. Sudjarwadi, M.Eng., Ph.D didampingi Kepala Kantor Urusan Internasional Daniar Rahmawati, S.H., LLM bertempat di ruang sidang pimpinan, Jum’at (29/2) menerima kunjungan delegasi National Taiwan University of Science and Technology (NTUST).
Komitmen sivitas akademika Universitas Gadjah Mada pada pengabdian kepada masyarakat patut mendapat acungan jempol.
Yogya, KU Sedikitnya 12 mahasiswa dari Universitas Hanseo Korea mengikuti kegiatan program KKN PPM internasional UGM dengan melakukan pendampingan pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di daerah Dusun Puton, Kelurahan Trimulyo, Kecamatan Jetis Bantul.
Disela puncak peringatan Dies ke-62 Fakultas Teknik UGM, telah dilakukan penandatanganan kerjasama antara Universitas Gadjah Mada dengan PT Humpuss.
Yogya, KU Tim Pengembang Tema KKN PPM UGM lintas klaster dan Pengelola KKN PPM LPPM UGM telah berhasil menyeleksi 15 tema baru KKN PPM UGM yang dijadikan sebagai tema KKN PPM UGM pada semester genap 2 tahun 2007/2008.