Berita Terbaru
UGM kembali mengirimkan Tim KKN Peduli Bencana (PB) Periode 5 ke lokasi pasca bencana di sekitar Palu dan Banten.
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik UGM kembali menyelenggarakan Talkshow Bedah Program Capres/Cawapres putaran ketiga, Rabu (6/3) di Auditorium FISIPOL.
Dosen Fakultas Filsafat UGM, Prof. Dr. Mukhtasar Syamsuddin, M.Hum., dikukuhkan sebagai Guru Besar pada bidang ilmu filsafat, Rabu (6/3), di Balai Senat, Gedung Pusat UGM.
Departemen Pendidikan Kedokteran, Kesehatan, dan BioEtika Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) UGM mengembangkan program FAIMER Regional Institute of Indonesia...
Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FKKMK) UGM merayakan Dies Natalisnya yang ke-73, Sabtu (2/3).
Direktur Rumah Sakit Akademik Universitas Gadjah Mada (RSA UGM), dr. Arief Budiyanto, Ph.D., Sp.KK(K)., menyampaikan RSA UGM berkomitmen menjadi World Class Teaching Hospital.
Banyaknya perilaku berisiko dalam masyarakat, seperti perilaku atau ide bunuh diri, mudah menikah, mudah bercerai dan perilaku kambuh dalam menggunakan narkoba menguatkan dugaan makin banya...
Mahasiswa sebagai kaum intelektual diharapkan bisa menjadi pemilih cerdas. Salah satunya dengan tidak menyebar hoaks serta fitnah menjelang pemilu 2019.
Organisasi Buruh Internasional (ILO) tahun 2017 pernah melaporkan bahwa 60 persen pekerja Indonesia memiliki pekerjaan yang tidak sesuai dengan latar belakang pendidikannya.
Universitas Gadjah Mada menyiapkan 16 lokasi untuk pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) 2019.
Universitas Gadjah Mada (UGM) dan PT Perusahaan Gas Negara Tbk menjalin kerja sama pengembangan kapabilitas melalui kegiatan Tridarma Perguruan Tinggi.
Empat mahasiswa UGM turut berpartisipasi dalam Malaysia Technology Expo (MTE) 2019, 21-23 Februari 2019.
Mahasiswa UGM berhasil memperoleh juara 1 dan 2 pada Lomba Hackathon CoCreation Week dari Jenius Bank BTPN yang dilaksanakan di Menara BTPN, Kuningan, pada 23-24 Februari 2019.
Tim mahasiswa Fakultas Hukum UGM berhasil menjadi juara umum ajang National Moot Court Competition (NMCC) XXII tahun 2019.
Indonesia menjadi salah satu tujuan destinasi wisata bagi wisatawan untuk berlibur.
Hadirnya Revolusi Industri (RI) 4.0 membawa perubahan signifikan terhadap perkembangan teknologi dunia.
Percakapan untuk tidak memilih atau golput dalam pemilu 2019 mulai marak diperbincangkan warganet di dunia maya atau jejaring sosial.
Fakultas Pertanian UGM bekerja sama dengan University of Queensland (UQ) dan Queensland Department of Agriculture, Fisheries, and Forestry, Australia.
BEM KMFT UGM berkolaborasi dengan BEM KM UGM menyelenggarakan acara “JRS x Dialogue #1” (Jagongan Rodok Santai x Dialog No.
Universitas Gadjah Mada (UGM) terus mengembangkan Sistem Informasi Akademik (SIA) Sistem Informasi Terintegrasi (Simaster) guna mendukung kelancaran penyelenggaraan pendidikan.
Fakultas Teknik (FT) UGM memperingati Hari Pendidikan TInggi Teknik ke-73 pada Jumat (22/2).
Menteri Komunikasi dan Informasi, Rudiantara, menyebutkan bahwa pembenahan sektor infrastruktur melalui program satelit Palapa Ring akan mengatasi ketimpangan akses jaringan internet antara...
Menteri Perindustrian RI, Airlangga Hartarto, meresmikan Laboratorium Lean Manufacturing dan Laboratorium Lean Production System di Fakultas Teknik UGM, Jumat, (22/2).
Tiga menteri Kabinet Kerja menerima penghargaan Herman Johannes Award dalam peringatan Hari Pendidikan Tinggi Teknik, Jumat (22/2) di Grha Sabha Pramana UGM.
Untuk kedua kali, Fisipol UGM menggelar talkshow bedah program Capres/ Cawapres dalam rangka menyongsong penyelenggaraan Pemilu 2019.
Desember tahun lalu UGM merayakan Dies Natalisnya yang ke-69. Sejak berdiri, UGM telah meluluskan ratusan ribu mahasiswanya.
Inovasi untuk menciptakan sesuatu yang bernilai dan berdaya guna dari limbah kotoran ternak sapi banyak bermunculan di masyarakat.
Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Martha Tilaar Group menjalin kerja sama pengembangan generasi muda melalui kegiatan Tridarma Perguruan Tinggi.
Rektor Universitas Gadjah Mada, Prof. Panut Mulyono, mewisuda dan meluluskan 1.507 wisudawan Program Sarjana dan Diploma, terdiri 1.361 lulusan sarjana dan 146 lulusan diploma, termasuk 3 w...
Banyak orang meyakini keberhasilan diraih bukan karena semata usaha sendiri.