Berita Terbaru
Untuk semakin memantapkan perannya, Fakultas Biologi UGM menggelar Seminar Internasional bertajuk “Advances in Biological Science: Contribution Towards a Better Human Property†...
Yogya, KU Mengantisipasi krisis energi khususnya dalam pemenuhan Bahan Bakar Minyak (BBM), pemerintah terus mengembangkan bahan bakar nabati (BBN) seperti biodiesel dan bioetanol.
Yogya, KU Penolakan petani terhadap rencana penambangan pasir/biji besi di sepanjang kawasan pantai selatan Kulon Progo memasuki memasuki babak yang paling menentukan.
UGM untuk pertama kalinya di Indonesia melakukan pengukuhan pustakawan utama di kampusnya sendiri.
Dengan siklus hidrologisnnya, air dianggap sebagai sumberdaya yang terbaharukan. Namun semakin berkembangnya jumlah penduduk, meningkatnya perkembangan ekonomi semakin intensifnya penggunaa...
The Bank Of Tokyo-Mitsubishi UFJ kembali memberikan beasiswa pendidikan kepada mahasiswa program S1 UGM.
Yogya, KU Ketua Tim Peneliti Flu Burung UGM, Prof drh Charles Rangga Tabbu, MSc, PhD menegaskan meskipun saat ini telah terjadi proses mutasi virus flu burung namun hingga sekarang belum te...
Yogya, KU Palang Merah Indonesia (PMI) semestinya melakukan peningkatan kualitas SDM dalam penggunaan Teknologi Screening, sehingga mampu mendeteksi dan mengantisipasi jumlah penderita HIV ...
Selama tiga hari, 6 – 8 September 2007, Keluarga Alumni Teknik Gadjah Mada (Katgama) bersama Keluarga Alumni Gadjah Mada (Kagama) akan menggelar Job Fair.
Golkar dalam era Orde Baru telah berhasil membangun kelembagaan politik yang kuat, tercermin dalam jaringan kesisteman dan organisasi yang mencakup seluruh wilayah Indonesia.
Yogya, KU Sekitar 75 seniman asal Jawa Barat, akan melakukan Gelar Seni Budaya Sunda di Yogyakarta.
Yogya, KU Sebanyak 74.362 atau 35 persen dari total penduduk Bantul masuk dalam kategori keluarga miskin.
Total pembangunan rusunawa sampai tahun 2006/2007 sebanyak 110,5 twinblok dan sekitar 10.976 unit hunian baik untuk rusunawa pekerja maupun rusunawa untuk asrama mahasiswa,s elanjutnya untu...
Yogya, KU Dr Ir Akbar Tandjung resmi tercatat sebagai Doktor ke 860 yang sudah diluluskan oleh Universitas Gadjah Mada.
Yogya, KU Sebanyak 17 pasangan melakukan nikah massal di Plaza Fakultas Ekonomi UGM, Sabtu (1/9).
Yogya, KU Sebagian besar skripsi atau penelitian yang berkaitan tentang studi Jepang yang dilakukan oleh mahasiswa dan peneliti di Indonesia masih menggunakan metode penelitian studi pustak...
Terdapat kesimpangsiuran pandangan para ahli terhadap pengelompokkan dan jumlah bahasa di pulau Sumba dalam hubungannya dengan subkelompok Malayo Polinesi Tengah.
Yogya, KU Universitas Gadjah Mada melakukan penandatanganan kerjasama dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Klaten.
Demikian disampaikan Jenderal TNI (purn) A.M. Hendropriyono saat Seminar dan Sarasehan Peran Filsafat dan Local Wisdom Dalam Pengembangan Daerah Untuk Meningkatkan Semangat Kebangsaan, bahw...
Setelah sukses menduduki peringkat 100 Perguruan Tinggi Asia di tahun 2006, rating webometrics ugm.ac.id di tahun 2007 naik ke posisi 95.
Yogya, KU Salah satu kelemahan dan sangat kontroversial dalam Draft Rancangan Undang-Undang Tindak Pidana Korupsi (RUU Tipikor) yang dibuat oleh tim pemerintah menurut pakar hukum Saldi Isr...
Tahun ini menandai perayaan 30 tahun hubungan Amerika serikat dengan ASEAN, terhitung sejak Pertemuan dialog ASEAN-AS yang pertama di Manila pada 1977.
Yogya, KU Gubernur Lembaga Pertahanan Nasional (Lemhanas) RI Prof Dr Muladi SH melakukan dialog dengan civitas akademika PTN dan PTS Se-Yogyakarta, Selasa (28/8) di Ruang Sidang LPM UGM.
Mahasiswa UGM berasal dari keluarga tidak mampu boleh merasa lega.
Selama satu bulan, sebanyak 15 staf dari Universitas Negeri Malang melaksanakan magang kearsipan di Arsip Universitas.
Walaupun produk yang dihasilkan bakteri asam laktat rekayasa genetika telah dinyatakan aman beredar di pasar, tetap perlu dilakukan post-market surveillance (PMS).
Yogya, KU Pakar Ilmu Tanah Universitas Gadjah Mada Prof. Dr.
Mekanisme consociational dianggap cukup berhasil di negara-negara seperti Austria, Belgia, Belanda, Swiss dan pada tingkat tertentu di Malaysia.
Perdagangan saham di pasar modal merupakan kegiatan yang mengandung ktidakpastian cukup tinggi, sehingga berpotensi menciptakan perilaku overconfident.
Yogya,KU Penyair dan dramawan Willy Brordus Surendra Brata atau sering dipanggil WS Rendra akan menerima gelar Doktor Honoris Causa dari Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.