Berita Terbaru
Universitas Gadjah Mada kembali meraih Penghargaan Karya Anak Bangsa di Hari Kesehatan Nasional 2023 Kategori Peneliti.
Fakultas Ilmu Budaya Universitas Gadjah Mada (FIB-UGM) dan Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) Kabupaten Sleman memaparkan hasil kajian objek kebudayaan tak bendawi yang berpotensi ditetapk...
Fakultas Peternakan Universitas Gadjah Mada sukses menyelenggarakan The 10th International Seminar on Tropical Animal Production (ISTAP X) yang digelar 8-9 November 2023.
Rektor Universitas Gadjah Mada, Prof. dr. Ova Emilia, M.Med.Ed., Sp.OG (K)., Ph.D., mengatakan memperingati hari pahlawan sebagai momentum untuk membangun semangat intelektualitas dengan me...
Tim peneliti UGM mengembangkan alat pewarnaan kain dan benang dengan pewarna alami bernama GamaWarni.
Pentingnya peran media dalam konteks perguruan tinggi telah memberi dampak yang signifikan khususnya dalam membangun citra dan reputasi perguruan tinggi.
Fakultas Teknik UGM berkolaborasi dengan Toyota menyelenggarakan seminar nasional dalam rangka 100 tahun industri otomotif Indonesia.
Regional Center of Expertiseย (RCE) Yogyakarta mengadakan workshop dan expo pada hari Minggu, (29/10) di Wisma MM UGM.
Dosen Fakultas Kedokteran Hewan (FKH) Universitas Gadjah Mada, Prof. Dr.
Kecerdasan artifisial atau artificial intelligence (AI) sudah menjadi topik yang tak asing lagi dan diperbincangkan di berbagai platform, mulai dari media massa, dunia akademik, hingga perc...
Sebanyak 21 pakar dari 11 negara membahas soal restorasi lahan pertanian global di tengah ancaman krisis pangan dunia akibat dampak perubahan iklim dan konversi lahan.
Tim Reactics Chem-E-Car UGM kembali mengukir prestasi di tingkat global.
Dunia akademik memiliki peran penting dalam mengelaborasi berbagai isu di masyarakat.
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam ย (FMIPA) UGM membuka program studi (prodi) magister baru yaitu Magister Elektronika dan Instrumentasi (Elins).
Tim pengabdian masyarakat Fakultas Filsafat UGM melaksanakan pengabdian masyarakat melalui program pembinaan sanggar seni dan literasi berbasis teknologi informasi di Nagari Koto Gadang, Ma...
Tim Dosen Universitas Gadjah Mada bekerja sama dengan tim Universitas Jenderal Achmad Yani Yogyakarta (Unjaya) melaksanakan kegiatan pencegahan dan penanganan kasus stunting di Desa Sumberw...
Mobil hemat energi buatan mahasiswa Universitas Gadjah Mada, Semar Proto, berhasil menjadi juara 1 untuk kategori Prototipe Motor Listrik dan Juara 2 Urban Gasoline pada ajang Kontes Mobil ...
Aulia Rachmi Kurnia, mahasiswa Departemen Bahas Indonesia FIB UGM, berhasil menyabet dua penghargaan dari Kejuaraan Daerah (Kejurda) National Paralympic Comitte (NPC) II DIY 2023 cabang ola...
Dekan FK-KMK UGM, Prof. dr. Yodi Mahendradhata, M.Sc., Ph.D., FRSPH., menjadi anggota delegasi Republik Indonesia pada pertemuan ketujuh the Intergovernmental Negotiating Body (INB) tentang...
Universitas Gadjah Mada (UGM) sukses meloloskan 62 tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) menuju Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-36 tahun 2023.
Kekeringan merupakan salah satu bencana alam yang membawa dampak cukup berat bagi masyarakat di wilayah yang kurang beruntung.
Prof. Dr. Ir. Ambar Kusumandari, M.E.S., IPU dikukuhkan sebagai Guru Besar Dalam Bidang Ilmu Konservasi Tanah dan Air Pada Fakultas Kehutanan Universitas Gadjah Mada.
Detergen merupakan produk yang sering digunakan masyarakat untuk membersihkan pakaian, sepatu dan barang lainnya dalam kehidupan sehari-hari.
Fakultas Peternakan UGM bekerja sama dengan Global Food Partners (GFP) dan PT Lion Super Indo menyelenggarakan Cage Free Eggs System Training Program di Yogyakarta.
Prof. Tri Joko Raharjo, S.Si., M.Si., Ph.D., dosen Departemen Kimia FMIPA UGM dikukuhkan sebagai Guru Besar dalam Bidang Ilmu Kimia pada Selasa (7/11) di Balai Senat UGM.
Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Roundtable on Sustainable Palm Oil (RSPO), Malaysia berkomitmen menjalin kerja sama dan merumuskan Memorandum of Understanding (MoU) serta turunannya yaitu...
Tim Program Kreativitas Mahasiswa bidang Riset Sosial Humaniora (PKM-RSH) Universitas Gadjah Mada melakukan penelitianย mengenai pengaruh weton dalam proses pencapaian prestasi akademik.
Pertanian merupakan sektor penting yang tak terpisahkan dari keberlangsungan ekonomi Indonesia.
Sekelompok mahasiswa UGM yang tergabung dalam tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Pengabdian Masyarakat melakukan kegiatan pemberdayaan kelompok wanita Desa Bendung, Kecamatan Semin, Ka...
Mahasiswa Bisnis Perjalanan Wisata UGM menggelarย Olimpiade Pariwisata #12 TingkatNasional. Olimpiadeย Pariwisata ย dengan tema The Next Chapter: Unlock the Hidden reasure of Tourism dige...