Kabar Fakultas
Diikuti lebih dari 300 peserta dari berbagai kalangan, termasuk mahasiswa, dosen, komunitas lari, dan masyarakat umum, kegiatan ini menjadi bagian dari rangkaian peringatan World Philosophy ...
Tim Peneliti Fakultas Peternakan mengembangkan embrio berkualitas pada hewan ternak melalui metode teknologi Fertilitas in Vitro untuk mempercepat peningkatan populasi ternak
Sebanyak 1.008 siswa yang berasal dari 110 Sekolah Lanjutan Tingkat Atas dari seluruh Indonesia mengikuti Olimpiade Pariwisata ke-13 pada 3 November lalu yang diselenggarakan oleh Program St...
Kemampuan menyampaikan cerita kepada orang lain lewat storytelling berperan penting dalam proses membangun sebuah brand bisnis
Rektor berpesan agar Fakultas Peternakan UGM terus mendorong meningkatnya jumlah mahasiswa pascasarjana, hasil riset, dan kolaborasi internasional.
Research Week kali ini menyoroti penelitian-penelitian dengan tema yang selaras dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs), khususnya tema-tema yang relevan dengan isu-isu perubahan ikli...
Untuk bekerja di PricewaterhouseCoopers (PwC), mahasiswa perlu memperkuat kualitas dan sejumlah softskill agar sukses berkarir diantaranya memiliki rasa tanggung jawab, terbuka pada kritik, ...
Melalui konsentrasi Applied AI in Business ini, mahasiswa akan dibekali dengan keterampilan AI yang terintegrasi dengan konteks bisnis
Fardan Mahasiswa FEB UGM Kembangkan Bisnis Cuci Sepatu. Muhammad Fardan Arrizieq, mahasiswa Program Sarjana Studi Akuntansi FEB UGM memutuskan membuka layanan cuci sepatu. Hal ini ia lakukan...
Melalui kegiatan Open Campus ini, peserta bisa mendapatkan berbagai informasi lengkap mengenai program studi, sistem perkuliahan, hingga prospek karir dari masing-masing jenjang pendidikan
Kunjungan RMIT ini menjadi ruang bagi kedua belah pihak untuk saling berbagi pengetahuan terkait penelitian terbaru dari masing-masing peneliti
Fakultas Peternakan menggelar lontes kambing PE, sapi PO dan sapi Penggemukancdi Pasar Hewan Terpadu, Kulon Progo. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka memeriahkan HUT ke-73 Kulon Progo se...
Fakultas Sekolah Pascasarjana telah menghasilkan sejumlah 298 publikasi yang terdiri dari 122 karya publikasi tingkat nasional dan 176 karya publikasi internasional
Sampai saat ini, FK-KMK UGM telah berhasil meluluskan sebanyak 10.929 dokter, terdiri 5.929 dokter laki-laki dan 5.000 dokter perempuan
Indeks GM-DTGI ini sebagai alat diagnostik untuk melihat tingkat kematangan adopsi teknologi digital dalam rangka transformasi pelayanan publik di tingkat Pemda
Prof. Ir. Budi Guntoro, S.Pt., M.Sc., Ph.D., IPU., ASEAN Eng., menerima penghargaan The 2024 CPAf Distinguished Alumni Award dari University of the Philippines Los Baños (UPLB)
Konsentrasi baru ini memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk memperdalam pengetahuan terkait pengelolaan keberlanjutan
Fapet UGM bagikan telur rebus gratis untuk mahasiswa selama Ujian Tengah Semester. Pembagian telur rebus ini bertujuan untuk membantu pemenuhan gizi para mahasiswa selama mengikuti ujian yan...
Pernah melihat kambing atau domba sering makan tanah, atau menjilat tembok, dinding kandang kayu atau kulit pohon? Hal Itu menunjukkan gejala jika ternak tersebut kekurangan mineral
Minimnya akses terhadap layanan keuangan syariah di kawasan pedesaan dan Indonesia bagian tengah dan timur yang masih terbatas menyebabkan inklusi dan literasi keuangan masih rendah
Belasan akademisi dan mahasiswa doktoral dari berbagai negara belajar tentang peran filsafat dan agama di lanskap dunia yang maju secara teknologi
Peneliti UGM Inisiasi Pengembangan Kampung Domba di wilayah Klaten
Pusat pembelajaran pembelajaran tebu ini berfungsi sebagai tempat pelatihan dan inovasi untuk memperkuat sektor tebu rakyat yang memegang peranan penting dalam industri gula nasional
Widiastuti berkesempatan mempresentasikan hasil penelitiannya di konferensi ilmiah ‘Biomolecular Horizons 2024: Discover, Create, Innovate’
Pemberian penghargaan ini dilakukan sebagai bentuk apresiasi terhadap komitmen dan apresiasi Fakultas dalam menjaga kualitas dan integritas sistem pengelolaan arsip
Para akademisi diminta untuk bisa berkontribusi dalam menyelesaikan masalah poli krisis ini, yaitu untuk menanamkan kembali nilai-nilai demokrasi yang saat ini mulai memudar
FTP UGM diminta untuk dapat mengawal program penurunan stunting dan juga mendukung program penyediaan makan siang bergizi
FEB UGM berhasil mempertahankan akreditasi internasional AACSB dan Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen Bisnis dan Akuntansi
Fakultas Filsafat Universitas Gadjah Mada membentuk Tim Program Kerja Health Promoting University (HPU) di tingkat Fakultas
Persebaran informasi seputar krisis iklim memang belum populer di masyarakat, tapi potensi persebaran misinformasi tentu akan meningkat jika publik mulai menaruh perhatian