Liputan/Berita
Tim mahasiswa Ilmu Komputer FMIPA UGM berhasil menjuarai lomba “Data Analysis Competition”.
UGM berkomitmen untuk menjaga keselamatan dan kesehatan kerja seluruh civitas akademika, pihak-pihak terkait serta menjaga dan melindungi lingkungan hidup di wilayah UGM.
Dalam beberapa hari terakhir marak beredar di dunia maya video skip challenge yang dilakukan para remaja.
Jelang penyelenggaraan forum aspirasi masyarakat universitas yang dimulai minggu mendatang, animo dari para civitas akademika UGM tampak dari jumlah pendaftar yang semakin meningkat.
Pengelolaan hama Wereng Batang Coklat (WBC) merupakan hama dengan perkembangan populasi cepat dan selalu mengancam produksi padi di Indonesia.
Keluarga Mahasiswa Teknik Elektro dan Teknologi Informasi Universitas Gadjah Mada mengadakan seminar nasional bertajuk “Enhancing The Innovative Startups for The Next.” Seminar ...
Unit Selam Universitas Gadjah Mada (UGM) menggelar latihan perairan terbuka di perairan pantai Pasir Putih Situbondo Jawa Timur.
International Associataion of Law Schools (IALS) kembali mengadakan forum pertemuan antar dekan di wilayah Asia-Pasifik.
Sebagai salah satu universitas terbaik di Indonesia, UGM tidak saja menempa generasi muda pada bidang akademik melainkan juga turut mengasah bakat-bakat nonakademik.
Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil meloloskan 129 proposal mahasiswanya dalam Program Kreativitas Mahasiswa (PKM).
Guru Besar UGM yang juga mantan Kepala Lembaga Administrasi Negara (LAN), Prof. Dr.
Komisioner KPK, Alexander Marwata, menyebutkan konflik kepentingan memiliki keterkaitan dengan korupsi.
Pemerintah diminta untuk lebih cermat dan berhati-hati dalam melaksanakan kebijakan divestasi saham tambang milik perusahaan asing yang telah beroperasi di Indonesia.
Fakultas Filsafat Universitas Gadjah Mada (UGM) membuka kelas kursus singkat Filsafat Nusantara “Short Course on Nusantara Philosophy”.
Indonesia diramalkan akan mengalami bonus demografi yaitu penduduk usia produktif akan jauh melebihi penduduk usia non produktif.
Dalam budaya Jawa, menata masyarakat biasa diibaratkan sebuah ornamen gamelan.
Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada (UGM) menggelar kuliah umum bertajuk “Evolution and Religions: Human and the Emergence of Meaning”.
Prestasi kembali ditorehkan mahasiswa Universitas Gadjah Mada. Kali ini, prestasi diperoleh dari tim Fakultas UGM di kompetisi Red Cross International Humanitarian Law (IHL) Moot Court Comp...
Tahapan seleksi administrasi dalam Proses Seleksi dan Pemilihan Rektor UGM periode 2017-2022 telah selesai dilaksanakan oleh Pantia Kerja.
Pembangunan kesehatan masyarakat yang dilakukan oleh pemerintah RI selama lebih dari 50 tahun terakhir telah membuahkan hasil yang cukup menggembirakan, namun masih banyak yang harus ...
Delapan mahasiswa UGM terpilih sebagai delegasi Workshop Logistic and Supply Chain (LSCAMP) di Surabaya, Jawa Timur.
Mahasiswa Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB) Universitas Gadjah Mada (UGM) sukses menyabet gelar juara dalam ajang Deloitte SEA Tax Challenge 2017 di Singapura.
Negara-negara Asia Tenggara berkontribusi terhadap 18,8 juta jumlah tenaga kerja migran pada tahun 2013, dengan 6,5 juta di antaranya bergerak di dalam wilayah ASEAN.
Pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) akan ditutup pada Senin, 6 Maret 2017 pukul 22.00.
RISKESDAS, Kementerian Kesehatan RI tahun 2013 menyebut penyakit kardiovaskuler masih termasuk dalam 10 penyakit tidak menular dengan prevalensi tertinggi. Demikian pula angka kematia...
Fakultas Biologi UGM menunjukkan keseriusannya mengembangkan Pantai Porok di Kabupaten Gunungkidul, DIY, sebagai pusat penelitian sumber daya laut dan pantai.
Sebanyak 18 perguruan tinggi mengikuti pelatihan peningkatan mutu dan standarisasi pengelolaan pendidikan tinggi agar bisa kompetitif di kawasan Asia Tenggara.
Fakultas Ilmu Budaya (FIB) UGM menargetkan penambahan staf pengajar atau dosen bergelar doktor.
Sebanyak 111 mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) mengikuti seleksi internal dalam persiapan menghadapai Olimpiade Nasional MIPA (ON-MIPA).
Rektor UGM, Prof. Ir. Dwikorita Karnawati, M.Sc., Ph.D., meresmikan dua gedung baru Rumah Sakit UGM (RS UGM), Kamis (2/3) bersamaan dengan perayaan HUT RS UGM ke-5.