Liputan/Berita
Tim Program Holistik Pembinaan dan Pemberdayaan Desa (PHP2D) Klinik Agromina Bahari Fakultas Pertanian UGM melaksanakan program pengembangan Eco Farm-Tourism di kawasan Padukuhan Bedoyo, Ke...
Pusat Studi Kebudayaan (PSK) Universitas Gadjah Mada mengeluarkan produk permainan papan edukasi berbahasa Jawa berbasis Budaya Jawa yaitu Sibaya yang merupakan kep...
Direktorat Pengabdian Kepada Masyarakat bekerja sama dengan Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Gadjah Mada melaksanakan program pengabdian kepada masyarakat berbasis desa binaan di De...
Forum Komunikasi Unit Kegiatan Mahasiswa UGM menggelar event Pekan Olahraga dan Seni Universitas Gadjah Mada (Porsenigama) yang digelar pada 31 Oktober hingga 17 November mendatang.
Indonesia memperingati 93 tahun perayaan sumpah pemuda yang jatuh pada 28 Oktober lalu.
Universitas Gadjah Mada (UGM) sukses mempertahankan gelar Juara Umum di Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-34 yang berlangsung di Universitas Sumatera Utara (USU) pada 25-29 Oktobe...
Jati diri UGM sebagai Pusat Kebudayaan menghadapi isu belum dapat diaktualisasikan secara optimal baik implisit maupun eksplisit.
Akuakultur merupakan pemeliharaan berbagai hewan yang hidup di air. Berlawanan dengan tren penangkapan ikan, akuakultur diproyeksikan akan terus meningkat sebagai upaya pemenuhan kebutuhan ...
Guru Besar Fakultas Teknik UGM, Prof. Dr. Ir. Sri Warnijati Agra, meninggal dunia pada Minggu (24/10) di usia 88 tahun.
Tiga peneliti UGM yaitu Prof. Dr. Abdul Rohman, S.F., Apt., M.Si., Prof. Dr.
Universitas Gadjah Mada membuka peluang kerja sama dengan industri dalam rangka mendukung kegiatan magang bersertifikat dan studi independen bersertifikat dari program Merdeka Belajar dan K...
UGM sebagai PTN-BH memiliki tugas mengembangkan universitas baik dalam bidang akademik maupun non akademik.
Fakultas Ilmu Budaya (FIB) UGM kembali mengadakan seminar nasional berseri “Kajian Antropologi Indonesia”, Senin, (25/10).
Penyintas COVID-19 dapat mengalami keluhan berkepanjangan pasca terinfeksi COVID-19, atau yang kerap disebut sebagai long COVID.
Tingkat kemiskinan di Indonesia mengalami peningkatan sejak pandemi COVID-19. Hal tersebut salah satunya akibat banyak orang kehilangan pekerjaan atau menjadi pengangguran.
Indonesia perlu segera memiliki regulasi data pribadi untuk melindungi masyarakat dari risiko bertransaksi dan pembahasan terkait Rancangan Undang–Undang Perlindungan Data Pribadi (RU...
Dewan Energi Mahasiswa Universitas Gadjah Mada (DEM UGM) mengembangkan program pemberdayaan desa binaan berupa desa energi di Dusun Cageran, Desa Tamanmartani, Kecamatan Kalasan, Kabup...
Pemerintah Kabupaten Bantul melalui Dinas Kesehatan Bantul bekerja sama dengan Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) Universitas Gadjah Mada dan dengan didukun...
UGM kembali meraih predikat Badan Publik Informatif dari Komisi Informasi Pusat Repubik Indonesia.
Sebanyak 124 tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Universitas Gadjah Mada (UGM) siap berkompetisi dalam Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-34 yang berlangsung 25-30 Oktober 2021...
Dirjen Pendidikan Tinggi, Kemendikbud Ristek RI, Prof. Ir. Nizam, M.Sc., Ph.D., mengatakan mahasiswa sudah saatnya bersiap kembali beraktivitas mengikuti perkuliahan tatap muka di kampus.
Rektor UGM mengukuhkan 20 mahasiswa sebagai Duta Health Promoting University (HPU) serta 20 orang Mental Health First Aider pada Acara Pembukaan Dies Natalis Ke-72 UGM, Selasa (26/10).
Meski mengundang kritik terkait soal keadilan, penggunaan syarat wajib tes Covid-19 dengan metode polymerase chain reaction (PCR) untuk penumpang pesawat terbang dinilai sebagai bentuk anti...
Insidensi dan mortalitas akibat kanker usus besar di Indonesia masih tergolong tinggi.
Tim mahasiswa UGM menginisiasi pembuatan permainan edukatif sebagai media pembelajaran kebudayaan Jawa.
Puncak Malam Anugerah Duta Santri Nasional, Festival Halal Fashion dan Santri Award 2021 kembali diadakan pada Kamis, (21/10) di Grha Sabha Pramana UGM serta disiarkan secara langsung melal...
Sekelompok mahasiswa UGM berhasil menciptakan sebuah alat medis untuk mempermudah para dokter hewan dalam melakukan operasi ovariohysterectomy atau sterilisasi pada kucing.
Tim mahasiswa UGM meneliti nanoemulsi ekstrak daun tapak liman (Elephantopus scaber L.) sebagai alternatif Antibiotic Growth Promoters (AGP) yang aman pada produksi ayam broiler.
Menteri Luar Negeri RI, Retno Marsudi, menyampaikan kuliah umum di hadapan ribuan mahasiswa baru UGM secara daring dalam kegiatan Orientasi Pembelajar Sukses bagi Mahasiswa Baru Program Pas...
Indonesia diprediksi akan mengalami gelombang ketiga Covid-19 pada Desember 2021-Januari 2022.