Pendidikan
Universitas Gadjah Mada menegaskan komitmennya menjadi kampus inklusif yang ramah bagi penyandang disabilitas. Komitmen ini dibuktikan dengan menerima mahasiswa dari kalangan disabilitas dan...
Angka kematian ibu dan bayi di Indonesia masih tergolong tinggi dibandingkan negara lain di Asia Tenggara, dengan rincian angka kematian Ibu (AKI) sebesar 189 per 10.000 kelahiran hidup, dan...
Penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) masih menjadi salah satu masalah kesehatan tidak hanya terjadi di Indonesia namun juga di tingkat global. Pasalnya, penyakit yang berasalย virus dengue y...
Universitas Gadjah Mada menerima sebanyak 2.783 mahasiswa melalui jalur SNBP. Pada tahun ini, terdapat 10 Program Studi (prodi) dengan pendaftar terbanyak adalah Kedokteran, Hukum, Psikologi...
Universitas Gadjah Mada dan Kementerian Pendidikan Timor Leste secara bersama mewujudkan keinginan melakukan kerjasama dalam pendidikan. Salah satunya membuka penjaringan Mahasiswa Baru UGM ...
Universitas Gadjah Mada sudah membuka jalur seleksi mandiri atau dikenal dengan Ujian Masuk Universitas Gadjah Mada (UM UGM), selain lewat jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) ...
Lintang Sekar Jagad, Lulusan program studi Manajemen Kebijakan Publik, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisipol) UGM berhasil meraih predikat wisudawan lulusan tercepat pada Wisuda Pr...
Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Gadjah Mada (FTP UGM) telah secara resmi menutup rangkaian kegiatan visitasi penilaian untuk akreditasi internasional ASIIN. Dalam penutupan ini, tim...
Tiga program studi milik Fakultas Teknologi Pertanian UGM mendapatkan penilaian untuk akreditasi internasional ASIIN (Akkreditierungsagentur fรผr Studiengรคnge der Ingenieurwissenschaften, d...
Fendryan Gabriel (25), pemuda asal Nusa Tenggara Timur merupakan anak dari keluarga Migran yang lahir di Sabah, Malaysia, namun tumbuh besar di Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan. Meski dibesar...
Perasaan senang dan haru dirsakan oleh Hayya Raisa Maharani (20), sebagai wisudawan termuda Prodi Sarjana yang diluluskan oleh Universitas Gadjah Mada Rabu (26/2) lalu. Gadis lulusan prodiย ...
Pasangan Suami Istri dari Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Gadjah Mada, Prof. Dr. drh. Agustina Dwi Wijayanto, M.P., bersama dengan suaminya Prof. drh. Agung Budiyanto, M.P., Ph.D dikuk...
Meriel Tosca tidak dapat menyembunyikan perasaan senang dan bahagianya usai mengikuti prosesi wisuda sarjana di Kampus UGM, Rabu (26/2), di Grha Sabha Pramana. Senyumnya terus mengembang. Me...
Organisasi Masyarakat Sipil (OMS) atau Lembaga swadaya masyarakat (LSM) hadir di semua kehidupan masyarakat, mulai dari reformasi di sektor kepemiluan, kesetaraan gender, lingkungan hidup sa...
Rektor Universitas Gadjah Mada mewisuda 1.408 lulusan Program Sarjana dan Sarjana Terapan dalam upacara Wisuda Periode II Tahun Akademik 2024/2025. Wisudawan tersebut terdiri atas 1.256 lulu...
Pernah Raih Medali di Olimpiade Matematika Internasional, Orlando Ferrari Lulus S1 UGM denganย IPK 4
Mahasiswa prodi Matematika FMIPA UGM Orlandoย Ferrari merupakan salah satu dari 1.408 wisudawan program Sarjana dan Sarjana Terapan yang diwisuda di Grha Sabha Pramana UGM, Rabu (26/2). Per...
Perlu diketahui, tidak semua orang yang terinfeksi bakteri Tuberkulosis (TBC) akan secara otomatis menderita sakit TBC. Mayoritas orang terinfeksi dapat membersihkan infeksinya sendiri. Seki...
Sajarwa memulai pidatonya dengan membahas tentang kesantunan berbahasa yang melekat pada setiap bahasa. Kesantunan berbahasa merupakan cara bertindak dan berucap yang ada di suatu masyarakat...
Soal tips dan trik bagi calon mahasiswa memilih program studi untuk bisa lolos masuk kuliah di jurusan tepat. Sigit berpesan agar prodi yang dipilih memang sesuai dengan minat dan passion ag...
Prodi studiย International Undergraduate Programย (IUP) Kedokteran di Fakultas Kedokteran, Keperawatan, dan Kesehatan Masyarakat (FK-KMK), merupakan prodi kelas internasional pertama di kamp...
Dekan Filsafat UGM Prof. Dr. Rr. Siti Murtiningsih, M.Hum., dikukuhkan sebagai Guru Besar dalam Bidang Filsafat Pendidikan pada Fakultas Filsafat Universitas Gadjah Mada. Pada upacara pen...
Sebanyak 42 Sekolah Menengah Atas dan Sekolah Menengah Kejuruan di wilayah Kabupaten Gunungkidul mengikuti sosialisasi Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB) UGM untuk jalur Seleksi Nasional Berdas...
Konsumsi produk peternakan merupakan salah satu sumber protein yang memiliki peranan penting dalam pemenuhan gizi anak-anak yang akan berdampak pada pertumbuhan dan perkembangan mereka. Namu...
Orang tua dapat berperan sebagai ko-terapis dalam program intervensi. Beberapa penelitian memperlihatkan integrasi intervensi terapi wicara dalam rutinitas sehari-hari di rumah, misal waktu ...
Universitas Gadjah Mada (UGM) terus mengembangkan program kelas internasional melalui International Undergraduate Program (IUP) di berbagai fakultas. Program ini dirancang untuk memberikan p...
Dosen bidang Radiologi-Pencitraan Payudara dan Reproduksi Perempuan dari Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) Universitas Gadjah Mada, Prof. Dr. dr. Lina Chori...
Dosen Program Studi Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) UGM, Prof. Dr. rer. nat. Yeni Susanti, S.Si., M.Si., resmi dikukuhkan sebagai Guru Besar, Kamis (13/2). ...
Universitas Gadjah Mada pada tahun ini kembali membuka program International Undergraduate Program (IUP) untuk kluster Agro dan Vokasi. Untuk klaster Agro, terdapat dua fakultas yang saat in...
Proses pemisahan pengolahan limbah di industri kimia memerlukan 40-90 persen dari modal maupun biaya operasional. Melalui pemilihan proses pemisahan yang efisien, mampu mengurangi biaya dan ...
Bahasa, bagi Suhandana, tidak hanya mencerminkan pandangan dunia penuturnya terhadap lingkungan, tetapi juga dapat mempengaruhi cara berpikir serta bertindak bagi para penutur.ย Penelitian ...