Penelitian dan Inovasi
Kelompok mahasiswa UGM berhasil mengembangkan sebuah sistim yang mampu menemukan jalur pembuluh vena pada tubuh pasien.
Bidai merupakan salah satu alat P3K yang dibutuhkan terutama untuk pertolongan pada korban patah tulang atau fraktur.
JAKARTA – Presiden Joko Widodo membuka Indonesia Convention Exhibition (ICE), Bumi Serpong Damai, Tangerang, Banten, Selasa (4/8) kemarin.
Belajar merupakan salah satu cara untuk menambah wawasan dan pengetahuan anak.
Pernah kehilangan sepeda meskipun sudah digembok saat diparkir di tempat-tempat umum? Kini bagi Anda yang gemar bersepeda tidak perlu merasa khawatir lagi.
Hidup di zaman modern, manusia disibukan dengan berbagai urusan. Mulai urusan pekerjaan, bisnis, pendidikan dan berbagai urusan lainnya.
Anda gemar berwisata, tetapi kerap kebingungan karena keterbatasan informasi akan daerah tujuan wisata? Kini, Anda tidak usah khawatir lagi.
Pemasangan gigi tiruan merupakan metode untuk menggantikan gigi yang hilang.
Ditengah sulitnya mendapat gas melon dan harga yang terus merangkak naik, lima mahasiswa Program Studi Teknologi Jaringan, Sekolah Vokasi UGM membuat alat bernama I-CLOUDER atau Integrated ...
Carpal Tunnel Syndrome (CTS) merupakan salah satu penyakit yang sering dilaporkan badan statistik perburuhan di negara maju yang banyak di temukan di kalangan pekerja.
Perawatan rutin secara berkala kendaraan bermotor diperlukan untuk menjaga keawetan komponen kendaraan agar dapat digunakan lebih lama, termasuk sepeda motor.
Lima mahasiswa UGM berhasil membuat inovasi teknologi pengolah limbah bahan berbahaya dan beracun (B3) yang bersifat portabel.
Indonesia memiliki potensi besar akan limbah cangkang telur bebek. Sayangnya, selama ini belum banyak yang memanfaatkan limbah ini dengan baik terutama sebagai obat.
Bagi Anda penikmat kuliner seafood tentunya tidak asing lagi dengan kerang darah (Anadara granosa).
Lahan pasir pantai memiliki potensi dikembangkan sebagai kawasan pertanian. Bahkan, saat ini pertanian lahan pasir pantai telah banyak dilakukan di Indonesia, salah satunya di Yogyakarta.
Lima mahasiswa UGM berhasil mengembangkan inovasi yang mempermudah analisis saham di pasar modal.
Kasus kebocoran pipa PDAM masih banyak terjadi di berbagai daerah Indonesia dengan prosentase yang tergolong tinggi.
Kini melipat baju tidak lagi menyita waktu. Cukup dengan satu gerakan saja maka baju langsung bisa terlipat dengan rapi.
Pasca serangan stroke pasien membutuhkan rehabilitasi untuk pemulihan kondisi. Terapi rehabilitasi pasca stroke secara pasif biasanya dilakukan dengan menggerakkan tungkai dengan otot tetap...
Pertumbuhan jumlah bangunan di Yogyakarta terus meningkat setiap tahunnya. Kehadiran hotel dan mall semakin menjamur di kota pelajar ini.
Lima mahasiswa UGM berhasil mengembangkan Portable Medical Finger Glow (Mediglow) untuk mempermudah tenaga medis dalam melakukan pemeriksaan gigi.
Kebutuhan terhadap prostesis sendi terus meningkat seiring dengan banyaknya kejadian patah tulang sendi maupun akibat penyakit degenaritif seperti osteoarthritis dan osteoporosis.
YOGYAKARTA – Peneliti dari Universitas Gadjah Mada (UGM) tengah melakukan penelitian di bidang rekayasa nanoteknologi.
Pemeriksaan Indeks Massa Tubuh (IMT) melalui penghitungan tinggi dan berat badan penting dilakukan sebagai alat secreening obesitas dan risiko kesehatan.
YOGYAKARTA – Tujuannya sederhana, membantu kalangan tunanetra mengenal lebih jauh mengenai pentinganya kesehatan gigi dan mulut.
Tim mahasiswa dari Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta pemenang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Dirjen Dikti 2014, kembali memperluas jangkauan alat pemanen kabut di Desa Kemitir S...
Selama ini biogas hanya digunakan oleh masyarakat sebagai bahan bakar untuk keperluan memasak.
YOGYAKARTA – Jagung merupakan salah satu tanaman pangan yang dikenal luas di tanah air.
YOYAKARTA – Angka malnutrisi pada balita di Indoesia ternyata masih cukup tinggi sehingga masih mengundang keprihatinan bagi banyak sebagian kalangan peneliti di Perguruan Tinggi.
YOGYAKARTA – Peneliti Farmasi UGM, Prof. Dr. Ediati Sasmito, S.E., Apt., tengah memanfaatkan Mengkudu (Morinda citrifolia) untuk bahan obat peningkatan sistem kekebalan tubuh (imunita...