kerja sama
Kegiatan temu bisnis ini dilakukan untuk mempertemukan antara akademisi, mitra industri, pemangku pemerintah untuk melakukan mitigasi menghadapi dampak perubahan iklim global.ย
Tim KKN PPM UGM Membuat Alat Paving Block Ramah Lingkungan untuk kelompok pemberdayaan masyarakat Bank Sampah Berseri (BSB) Desa Krandegan, Kecamatan Bulukerto, Wonogiri, Jawa Tengah.
Universitas Gadjah Mada dan Universitas Prasetiya Mulya melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman Bersama (MoU) di bidang Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat
Universitas Gadjah Mada bersama dengan PT. Pupuk Iskandar Muda telah menandatangani Nota Kesepahaman tentang Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat pada Rabu (31/7) di Rua...
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Gadjah Mada menerima hibah Sebanyak 17 alat pendukung kegiatan praktikum dan praktik lapangan di bidang eksplorasi sumber d...
Sebanyak 30 mahasiswa asing dari berbagai negara dunia dan 56 mahasiswa Indonesia yang tersebar ke 10 lokasiย mengikuti field tripย di Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) yang berada di Kabupate...
Mahasiswa KKN-PPM UGM melakukan penanaman mangrove di Kampung Tua Bakau Serip, Kota batam, Kepulauan Riau.
PT Sinergi Gula Nusantara, Fakultas Pertanian UGM, PT LPP Agro Nusantara dan PT Perkebunan Nusantara (III) Holding menyelenggarakan Focus Group Discussion โTata Kelola Tebu Rakyat sebagia...
Universitas Gadjah Mada menerima kunjungan dari Delegasi dari Newcastle University (NU), Kamis (20/6), yang dipimpin Wakil Rektor Pro Fakultas Humaniora dan Ilmu Sosial Prof. Nigel Harkness...
Dua belas (12) program studi (prodi) di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berhasil meraih akreditasi Unggul dari Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen Bi...
Sebanyak 32.414 mengikuti tes Ujian Masuk UGM CBT di kota Yogyakarta
Generasi milenial dan generasi Z sebagai kelompok rentan terjerat pinjaman online
Sebanyak 1153 peserta mengikuti tes UM UGM CBT 2024 di Pekanbaru. Tes ini telah selesai dilaksanakan pada 30 Meiโ1 Juni 2024 bertempat di Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinis ...
Universitas Gadjah Mada dan Universitas Nottingham,ย Inggris,ย sepakat melakukan kerja sama dalam bidang pertukaran mahasiswa, kolaborasi riset dan publikasi bersama di bidang kesehatan d...
Persoalan swasembada pakan ternak di tanah air masih menjadi persoalan.
Kabupaten Asahan Provinsi Sumatera Utara dan Fakultas Pertanian UGM beserta Bappeda Kabupaten Asahan menyelenggarakan Forum Group Discussion Pemaparan Dokumen Teknokratik RPJMD Kabupaten As...
Data International Diabetes Foundation 2021 menyebut Indonesia menempati peringkat ke-5 kasus Diabetes terbanyak di dunia dibawah Cina, India, Pakistasn, dan Amerika Serikat.
Universitas Gadjah Mada dan Universitas Bojonegoro sepakat menjalin kerja sama di bidang tridarma perguruan tinggi dan pendampingan pembukaan Fakultas Geografi di Universitas Bojonegoro.
Sebanyak 1.215 peserta mengikuti Ujian Masuk UGM Computer Based Test (CBT) di Medan pada 31 Meiโ1 Juni 2024.
Universitas Gadjah Mada dan Australian Catholic University (ACU) sepakat menjajaki potensi kerja sama dalam bidang kolaborasi riset dan program pertukaran mahasiswa.
Selaku Ketua Forum Rektor Indonesia periode 2024-2025, Rektor Universitas Negeri Surabaya, Prof. Dr.
Universitas Gadjah Mada dan Nanyang Technological University (NTU), Singapura,ย membuka peluang kerja sama dalam meningkatkan peran universitas sebagai pusat inovasi dan riset yang berkola...
Universitas Gadjah Mada resmi menjalin kerja sama di bidang Pendidikan dengan Universitas Qatar (QU), Minggu (26/5) di Qatar.
Penyembelihan hewan kurban baik di masjid maupun tempat lain masih dijumpai kasus tidak sesuai dengan syarat-syarat yang ditentukan, baik dari sisi tuntunan syarโi, higiene-sanitasi maupu...
Rektor Universitas Gadjah Mada Prof. dr.ย Ova Emilia, M.Med.Ed.,ย Sp.OG (K).,ย Ph.D., menerima kunjungan dari Direktur Eksekutif Kementerian Pertanian, Air, dan Reformasi Pertanahan, Nam...
Universitas Gadjah Mada melakukan penandatangan Nota Kesepahaman Bersama dengan Universitas Satya Terra Bhinneka dan Yayasan Bhakti Tanoto, Senin (20/5), di ruang sidang pimpinan, Kantor Pu...
Rektor Universitas Kristen Satya Wacana (UKSW), Prof. Dr Intiyas Utami, S E., M.Si., Ak.
Universitas Gadjah Mada dan Pemerintah Kota Makassar sepakat menjalin kerja sama terkait pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi.
UGM berpartisipasi dalam pameran pendidikan bertajuk GO GLOBAL UTokyo Study Abroad Fair 2024 yang berlangsung di Komaba Communication Plaza, Tokyo, Jepang Minggu (12/5).
Tiga mahasiswaย International Undergraduate Program (IUP) Program Studi S1 Ilmu dan Industri Peternakan Fakultas Peternakan (Fapet) UGM Angkatan 2021 mengikuti program MBKM Magang di Sumiy...