SDG 1: Tanpa Kemiskinan
UGM dan BI melaksanakan panen perdana padi Gadjah Mada Gogo Rancah (Gamagora) 7 di Dusun Batu Baleq, Kecamatan Punjut, Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat,
Sebanyak 40,69 juta petani yang bekerja di sektor pertanian belum sepenuhnya sejahtera
Fakultas Pertanian UGM Terima Penghargaan sebagai Mitra Strategis dari Kabupaten Sleman. Penghargaan diberikan karena Tim Faperta UGM dinilai berhasil melakukan pemberdayaan ekonomi terhadap...
IKN sebagai kawasan Smart City dan Green City tidak akan mudah diwujudkan apabila desain awal sebagai pusat pemerintahan bergeser juga menjadi kawasan industri
Pulau Enggano merupakan salah satu pulau kecil terluar Indonesia yang terletak di Provinsi Bengkulu. Di Pulau ini, tim mahasiswa KKN UGM dan UNIB menanam padi Gamagora sebagai salah satu upa...
Kabupaten Magetan memiliki beragam UMKM dari berbagai sektor, mulai dari kuliner asal pangan lokal, kerajinan, hingga produk fashion.
Angkat Potensi Kawasan Wisata dan UMKM Kota Madiun Lewat Digitalisasi, Mahasiswa KKN Dapat Apresiasi
Sebanyak 26 orang mahasiswa dari lintas fakultas di Universitas Gadjah Mada melakukan program KKN PPM di Kota Madiun. Salah satu program unggulan mereka adalah pengembangan Kawasan Heritage ...
Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Gadjah Mada (UGM) yang tergabung dalam Tim PPK Ormawa KMIP meresmikan kolam RAS sebagai salah satu program kerja AquaPower. Peresmian dilakukan denga...
Mahasiswa asing yang tengah menempuh pendidikan sarjana di UGM mengikuti program KKN PPM di Desa Tirtoadi dan Desa Tlogoadi, Kapanewon Mlati, Sleman
Sebanyak 90 orang mahasiswa KKN PPM UGM diterjunkan di berbagai daerah di Sulawesi Utara diantaranya di Kepulauan Bunaken, kepulauan Talaud, dan Kepulauan Sangihe.
Pusat Studi Pariwisata UGM merumuskan 7 Kawasan Strategis Pariwisata Kabupaten Sikka. Membangun sektor pariwisata sebagai prioritas menjadi salah satu cara yang ditempuh Kabupaten Sikka agar...
Maraknya produk-produk impor ilegal dan penurunan daya beli masyarakat akibat devaluasi rupiah juga ditengarai menjadi faktor terjadinya gelombang PHK
Direktorat Pengabdian kepada Masyarakat UGM kembali menyelenggarakan UMKM CLASS SERIES #7 bertema Mengelola Sumber Daya Manusia dan Customer Relationship.
Mahasiswa KKN PPM UGM menggelar acara spektakuler bertajuk Expo Kuliner dan Wisata Pulau Hiri 2024 pada 10 Agustus 2024 mendatang di Pulau Hiri, Kota Ternate, Maluku Utara.
Sebanyak 50,12 persen mahasiswa baru Program Sarjana Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) mendapatkan beasiswa Uang Kuliah Tunggal
Tim mahasiswa KKN-PPM UGM Petualangan Mahakam yang melaksanakan pengabdian di Desa Muara Pantuan Kaltim
Universitas Gadjah Mada berkomitmen untuk membentuk ekosistem pembelajaran yang aman, nyaman, inklusif, dan bertanggung jawab sosial.
Mahasiswa KKN-PPM UGM mengadakan edukasi dan praktik pembuatan Pupuk Organik Cair (POC) di Dusun Cangkring, Sidomulyo, Bambanglipuro, Bantul, Yogyakarta.
Arnia Fatmawati Mirsanda (17) terlihat bahagia saat selesai mengikuti rangkaian pembukaan PIONIR Gadjah Mada di hari pertama di lapangan Pancasila, Senin (29/7).
Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) merupakan tonggak penting dalam menopang roda ekonomi di tingkat lokal maupun nasional.
Tim Dosen Fakultas Kedokteran Hewan (FKH) UGM melakukan kegiatan program pemberdayaan anak berkebutuhan khusus dengan pengembangan peternakan terintegrasi.
Departemen Perikanan Fakultas Pertanian UGM mendiseminasikan hasil penelitian perikanan dan kelautan dengan menyelenggarakan Seminar Nasional Tahunan XXI Hasil Penelitian Perikanan dan Kelau...
Sebanyak 10.678 mahasiswa baru mengikuti PIONIR Gadjah Mada. PIONIR Gadjah Mada ini merupakan kegiatan pembelajaran, pengenalan,penggalian potensi, dan orientasi bagi mahasiswa baru.
Keterbatasan ekonomi bukanlah alasan bagi siapapun untuk meraih mimpinya. Termasuk bagi Damar Madya Prasetya (19).
Menjadi petani penggarap di tanah kas desa menjadi satu-satunya penghasilan Supriyono (54), dan istrinya Indah Winarti (52) untuk mencukupi kebutuhan keluarganya.
Refiqka Asmilla Rahma Anak Buruh Kelapa Sawit Diterima Kuliah di FKH UGM dengan UKT 100 persen.
Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2023 melaporkan Kota Yogyakarta menjadi daerah di DIY yang memiliki ketimpangan paling besar dengan nilai Indeks Gini sebesar 0,519 pada tahun 2022 dan 0,4...
Fakultas Pertanian UGM dan PT Astra International Tbk melakukan penandatangan Nota Perjanjian Kerja Sama (MoA) dalam bidang Tridharma Perguruan Tinggi, Jumat (19/7) bertempat di Menara Astr...
Mengenakan sepatu bot, I Kadek Somadana (44) membawa galah bambu yang ujungnya sudah dipasang sabit untuk memanen buah sawit dan melepas pelepah sawit yang sudah tua.
Mahasiswa KKN-PPM UGM melakukan penanaman mangrove di Kampung Tua Bakau Serip, Kota batam, Kepulauan Riau.