SDG 11: Kota dan Pemukiman yang Berkelanjutan
Beberapa tahun terakhir, kawasan karst Gunung Sewu menghadapi tekanan pembangunan pariwisata yang semakin intensif. Sejumlah proyek pembangunan mengubah bentang alam karst secara signifikan....
Sebanyak lebih dari 500 pelari ikut berpartisipasi dalam Gadjah Mada Medical Center (GMC) Runniversary, Minggu (18/1) di Sekip, Kampus UGM. Menempuh jarak 5 kilometer, para peserta yang bera...
Sektor kehutanan kini berada dalam sorotan kuat oleh masyarakat pasca bencana banjir bandang yang melanda tiga provinsi sekaligus, Aceh, Sumatra Utara dan Sumatera Barat pada akhir November ...
Universitas Gadjah Mada berhasil meraih 14 penghargaan di Anugerah Diktisaintek 2025 yang dilaksanakan di Graha Diktisaintek, Jakarta, Jumat (19/12). Seperti diketahui, pemberian anugerah ya...
Tim Ekspedisi Patriot (TEP) Universitas Gadjah Mada berhasil menyelesaikan validasi data lapangan untuk memetakan temuan lapangan serta menggali potensi di 154 kawasan transmigrasi di seluru...
Semangat masyarakat Aceh, Sumatera Utara dan Sumatera Barat untuk bangkit dalam menghadapi masa-masa sulit pascabencana sekarang ini perlu menjadi perhatian pemerintah. Sebab, dengan segala ...
Tim Ekspedisi Patriot (TEP) UGM melakukan kajian potensi komoditas perkebunan dan sumber pangan lokal yang bisa dikembangkaan di Kawasan Transmigrasi Muara Sahung, Kaur, Bengkulu. Kajian yan...
Peduli Bencana Sumatra, KAFEGAMA-FEB UGM Gelar Konser Amal. Galang dana beasiswa sekaligus untuk kemanusian bagi korban bencana di Sumatra, Keluarga Alumni Fakultas Ekonomika dan Bisnis Uni...
Selama rentang bulan Agustus hingga November 2025, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) setidaknya sudah menangkap tiga kepala daerah yang terdiri para Gubernur dan Bupati. Padahal para kepala...
Fakultas Geografi UGM bersama konsorsiumย The Indonesian Seagrass Mapping Partnershipย (ISMP) secara resmi menyerahkan Peta Karang dan Padang Lamun Nasional 2025 kepada Kementerian Kelautan ...
Pakar UGM Tekankan Pemenuhan Kebutuhan Dasar dan Dukungan Psikososial bagi Penyintas Banjir Sumatera
Banjir besar yang melanda sejumlah wilayah di Sumatra pada akhir november 2025 mengakibatkan dampak yang luas, tidak hanya pada infrastruktur, tetapi juga pada kondisi fisik dan psikologis m...
Baterai ion litium merupakan perangkat elektrokimia yang mengubah energi kimia menjadi energi listrik melalui reaksi redoks. Tidak hanya digunakan sebagai penggerak utama kendaraan listrik d...
Universitas Gadjah Universitas Gadjah Mada (UGM) melalui tim peneliti dari Fakultas Teknik terus memperkuat kontribusinya dalam mengembangkan pengelolaan sampah di Daerah Istimewa Yogyakarta...
Padang lamun sangat berperan menjaga kelangsungan hidup biota laut, membuat air laut jernih, dan menjadi stabilisator sedimen perairan. Namun vegetasi lamun (angiospermae) iniย seringkali te...
Demokrasi sering diidentikkan dengan proses pelaksanaan pemilihan Umum (Pemilu) yang dilaksanakan setiap periode lima tahunan. Pesta demokrasi yang diharapkan menjadi wujud partisipasi rakya...
Direktur Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (EBTKE), Kementerian ESDM RI, Prof. Eniya Listiani Dewi, mengatakan pemerintah menargetkan Indonesia akan mencapaiย Net Zero ...
Dunia dihadapkan dengan berbagai krisis seperti pemanasan global, kesenjangan ekonomi, dan risiko teknologi digital yang bisa memberikan jalan bagi eksistensi oligarki. Untuk memahami kondis...
Limbah plastik masih menjadi masalah lingkungan yang belum terselesaikan hingga kini. Banyak sektor yang menghasilkan limbah plastik, salah satunya sektor pertanian yang sering menggunakan m...
Fenomenaย street photographyย atau fotografi jalanan ramai jadi perbincangan di media sosial, terlebih dengan maraknya olahraga lari belakangan ini yang banyak digemari. Hal ini menimbulkan ...
Modernisasi sektor pertanian menjadi salah satu kunci untuk meningkatkan produktivitas di tengah tantangan perubahan iklim yang kian kompleks. Di sisi lain, petani skala kecil di Indonesia m...
Dua dekade belakangan ini, program pengentasan kemiskinan dan perlindungan kesejahteraan sosial mengalami perubahan besar ditandai oleh peningkatan komitmen pemerintah pada kebijakan berbasi...
Batik merupakan salah satu warisan budaya bangsa Indonesia yang sarat nilai filosofi serta memiliki keterkaitan erat dengan identitas nasional. Bukan hanya sebagai produk tekstil, tetapi seb...
Keberhasilan tim mahasiswa UGM ini diharapkan dapat menjadi inspirasi bagi generasi muda untuk terus menghadirkan ide-ide kreatif dalam menjawab persoalan lingkungan. Inovasi Gelora menjadi ...
Pengalaman belajar lintas negara dirasakan Vanya Putri Damayanti, mahasiswa Magister Arsitektur UGM, saat mengikuti UNESCO-NUS-SEU Field School 2025 di Tiongkok. Selama delapan hari, ia bers...
Kajian Bidang Kajian Kewirausahaan, Inovasi, dan UMKM FEB UGM bersama Bank Indonesia mengungkap mayoritas UMKM di Indonesia belum mengadopsi praktik bisnis ramah lingkungan. Meski menopang l...
Badan Narkotika Nasional (BNN) melakukan uji coba laboratorium pada 341 cairan rokok elektrik atau vape dan menemukan sebanyak 12 sampel positif mengandung narkotika golongan 1 sehingga memb...
Universitas Gadjah Mada meluncurkan buku berjudul โPemberdayaan Masyarakat dan Kemitraan Berkelanjutan โ Pengalaman dan Refleksi Bekerja Bersama Masyarakat di KHDTK Blora-Ngawiโ. Pelun...
Agenda ini menegaskan pentingnya kolaborasi lintas pihak untuk keberlanjutan lingkungan dan kesejahteraan masyarakat. Kehadiran embung menjadi bukti nyata kerja sama antara UGM, Pertamina, p...
Ekonom Universitas Gadjah Mada yang tergabung dalam Bidang Kajian Pengentasan Kemiskinan dan Ketimpangan (EQUITAS), Fakultas Ekonomika dan Bisnis (FEB), bersama Aliansi Ekonom Indonesia (AEI...
Dies ke 70, FEB UGM Perkuat Peran Strategis Menjawab Tantangan Bangsa dan Dunia. Berkomitmen menghadirkan dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan praktik ekonomi serta bisnis yang bermanfaat ...


