SDG 16: Perdamaian Keadilan dan Kelembagaan yang Kuat
Sebanyak 300 warga Desa Getas, Kecamatan Kradenan, Kabupaten Blora, Jawa Tengah mengikuti kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis yang diselenggarakan Universitas Gadjah Mada bersama Pertamina...
Organisasi Masyarakat Sipil (OMS) atau Lembaga swadaya masyarakat (LSM) hadir di semua kehidupan masyarakat, mulai dari reformasi di sektor kepemiluan, kesetaraan gender, lingkungan hidup sa...
Universitas Gadjah Mada meraih tiga penghargaan bergengsi dalam ajang Satu Dekade PR Indonesia Awards (PRIA) 2025 yang diselenggarakan oleh PR Indonesia di Graha Pos Indonesia, Bandung, pada...
Di tengah globalisasi yang terjadi saat ini, JK mendorong anak muda Indonesia untuk memiliki pengalaman bertukar budaya dengan mengeksplorasi peluang kerja di negara lain, karena akan mempen...
Revisi undang-undang pemilihan umum menjadi salah satu upaya yang mendesak untuk dilakukan dalam rangka melakukan perbaikan pelaksanaan demokrasi pasca reformasi 1998. Salah satu masalah pen...
Kunjungan Menteri PPN/Bappenas ini dilakukan dalam rangka diskusi terkait peran perguruan tinggi dalam pembangunan berkelanjutan. Pertemuan yang terjadi menjadi momentum penting untuk memper...
Belum Dikelola dengan Baik, Indonesia Berpotensi Hasilkan 82 Juta Ton Sampah per Tahun di tahun 2045
Isu pengelolaan sampah di Indonesia semakin kompleks seiring dengan meningkatnya jumlah populasi dan keterbatasan fasilitas pengolahan. Universitas Gadjah Mada sebagai institusi akademik ter...
Guru Besar Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada, Prof. Dr. R. Agus Sartono, M.B.A, mengatakan pemotongan anggaran pendidikan, jangan sampai mengabaikan hak-hak aktor utama p...
Gereja Athanasius yang berada di Komplek Fasilitas Kerohanian UGM genap berusia 1 tahun. Di perayaan ulang tahun pertama berdirinya gereja ini di selenggarakan serangkaian kegiatan Bakti Sos...
Ratusan pelari mengikuti event Fun Run yang diselenggarakan Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) UGM, Sabtu (22/2) di Kampus UGM. Kegiatan lari yang dilaksanakan dalam rangka memperingati Dies Nat...
Banyak faktor menjadi penyebab minat siswa terhadap sains diantaranya metode pengajaran kurang menarik. Apalagi sistem pendidikan saat ini masih berfokus pada hafalan rumus dan teori tanpa m...
Pendirian Danantara sebenarnya bertujuan positif untuk mengkonsolidasi pengelolaan aset negara dari perusahaan BUMN agar lebih transparan dan terkoordinasi dengan baik dimana masing-masing p...
Meski para kepala daerah yang baru merupakan bagian dari partai pendukung pemerintah, namun Alfath berharap kelompok masyarakat sipil, lembaga swadaya masyarakat hingga kaum terdidik di duni...
Kondisi geopolitik di wilayah Rusia dan Ukraina, Timur tengah dan Indo-Pasifik tengah bergejolak belakangan ini. Sebagai negara yang berada di wilayah Indo-Pasifik perlu menyiapkan diri dala...
Tim mahasiswa Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (FEB UGM) berhasil menyabet juara pertama Business Case Competition di ajang Entrepreneur Day 2025 yang diselenggarakan di...
Rektor Universitas Gadjah Mada, Prof. dr. Ova Emilia, M.Med., Sp.OG(K)., Ph.D., mengatakan Fakultas Hukum UGM diharapkan mampu menjawab tantangan tata kelola kebijakan maupun perundang-undan...
Sosiolog sekaligus Kepala Pusat Studi Keamanan dan Perdamaian (PSKP) UGM, Muhammad Najib Azca, Ph.D menyatakan sekarang ini ada peningkatan tren terhadap perluasan jabatan militer di sektor ...
Kemajuan peradaban yang pesat juga membawa potensi adanya disrupsi dan risiko kerusakan lingkungan yang membutuhkan rekayasa, inovasi, dan teknologi untuk mengantisipasinya. Fakultas Teknik ...
Guru Besar UGM Bidang Manajemen Kebijakan Publik, Prof. Dr. Wahyudi Kumorotomo, M.P.P. mengatakan bahwa program penghematan ini cenderung timpang ini akan berdampak pada sektor-sektor yang d...
Pesta minuman keras (miras) oplosan di wilayah Bogor Tengah, Kota Bogor dan Desa Kademangan, Kecamatan Mande, Kabupaten Cianjur menyebabkan sejumlah korban tewas.
Sekitar 700 Dekan Sekolah Sisnis dari seluruh dunia mengikutu konferensi Association to Advance Collegiate Schools of Business (AACSB) kembali digelar di Las Vegas, Amerika Serikat, 3-5 Febr...
Proses pemisahan pengolahan limbah di industri kimia memerlukan 40-90 persen dari modal maupun biaya operasional. Melalui pemilihan proses pemisahan yang efisien, mampu mengurangi biaya dan ...
Kampus Garap Tambang, Ironi Untuk Pelaksanaan SDGs dan Green Campus. Rencana pemberian izin bagi perguruan tinggi mengelola tambang masih menuai penolakan. Perguruan tinggi d...
Keberhasilannya meraih sertifikasi Akuntan Publik di usia relatif muda, diakui Pandu tidak lepas dari peran PPAk FEB UGM yang selalu mendukung mahasiswa menjadi profesional di bidang audit.�...
Penegakan hukum yang konsisten dan kepastian hukum di sektor publik dan swasta menjadi kunci keberhasilan dalam pembangunan ekonomi sebuah negara. Sebab, kepastian hukum yang buruk akan berd...
Menggunakan kursi roda listrik, Ida Mujtahidah begitu sumringah saat Dekan Fisipol UGM Dr. Wawan Masudi datang menghampirinya seraya menyerahkan ijazah. Usai bersalaman dengan Dekan, matanya...
Ekonom dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Gadjah Mada, Dr. Dumairy, M.A., menyambut baik ide pemerintah untuk melakukan revitalisasi peran Koperasi Unit Desa. Sebab, peran KU...
Memasuki usia ke-79, Fakultas Hukum UGM berkeinginan menajamkan visi-misi terkait pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang unggul. Penajaman ini akan dilakukan dengan men...
Mantan Menkopolhukam RI, Prof. Dr. Mahfud MD., mengkritisi proses penegakan hukum masih berlaku sewenang-wenangan namun tidak menegakkan prinsip kesamaan di depan hukum dan pemerintahan.”Y...
Pakar Wisata UGM: Keselamatan Prinsip Utama Dalam Berwisata. Pakar pariwisata UGM, Dr. Destha Titi Raharjana sampaikan pendapat soal banyak kecelakaan perjalanan wisata dan solusi untuk wisa...