SDGs
Tim mahasiswa UGM melakukan riset tentang efektivitas tanggul long storage atau bangunan penahan air dalam menangani banjir rob yang bertempat di Wonokerto Kulon, Pekalongan, Jawa Tengah.
Mahasiswa KKM menanam sebanyak 440 bibit rumput Gama Umami di Dusun Katonan, Desa Keditan,Magelang,Jawa Tengah
Sebanyak 40,69 juta petani yang bekerja di sektor pertanian belum sepenuhnya sejahtera
Sebanyak 199 Dosen dan Tenaga Kependidikan UGM menerima penghargaan Satyalancana Karya Satya dari Presiden RI
Tim mahasiwa KKN-PPM UGM bersama warga Desa Jetis ikut memeriahkan Festival Bunga Bandungan
Mahasiswa KKN PPM UGM melakukan sosialisasi dan pelatihan pembuatan pupuk kompos, praktik pembuatan silase dan mineral block di Kabupaten Bangka selatan.
UGM berkomitmen melaksanakan Sistem Informasi Manajemen Risiko (SIMR) dalam mendukung perbaikan tata kelola yang fleksibel dan mampu mengidentifikasi serta mengelola risiko dengan baik.
Fakultas Pertanian UGM Terima Penghargaan sebagai Mitra Strategis dari Kabupaten Sleman. Penghargaan diberikan karena Tim Faperta UGM dinilai berhasil melakukan pemberdayaan ekonomi terhadap...
FKKMK UGM memulai langkah strategis dalam upaya pengembangan riset di bidang genomik patogen dengan menjalin kerja sama dengan Doherty Institute, sebuah lembaga riset terkemuka yang berbasis...
IKN sebagai kawasan Smart City dan Green City tidak akan mudah diwujudkan apabila desain awal sebagai pusat pemerintahan bergeser juga menjadi kawasan industri
Mahasiwa KKN-PPM UGM melakukan pengenalan dunia elektronika dan robotika kepada siswa Sekolah Dasar (SD) di Desa Krandegan dan Conto.
Sebanyak 2.500 bibit buah durian, alpukat, mangga dan jambu citra berhasil didatangkan ke Pulau Enggano dan bersama kelompok tani dilakukan penanaman di areal kebun buah milik Desa.
Lebih dari separuh atau tepatnya 61,5 persen dari 333 mahasiswa baru Fakultas Peternakan UGM menerima Beasiswa Uang Kuliah Tunggal (UKT) Pendidikan Unggul Bersubsidi
Tim KKN-PPM UGM melakukan revitalisasi wisata religi Syekh Nawawi Al Bantani Tanara dalam upaya penguatan potensi tujuan wisata
Mantan Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan RI, Prof. Dr.
Tim mahasiswa UGM berhasil menciptakan nanospray dari kombinasi cangkang bekicot dan jahe merah sebagai agen remineralisasi gigi dan agen antibakteri.
KKN-PPM UGM dan Pemkab Serang Gelar Tanara Serang Festival. Tanara Serang Festival yang berlangsung di Pendopo Bupati Serang, Senin (12/8) merupakan puncak dari kegiatan KKN-PPM UGM sekaligu...
Tim Mahasiswa KKN PPM UGM Nirwana Nusa Penida Membuat Mesin Peleleh Residu Sampah Plastik. Pembuatan mesin peleleh ini bekerjasama para mahasiswa Universitas Udayana, dan keduanya melakukan ...
Penyakit jantung bawaan (PJB) kritis merupakan salah satu penyebab kematian tertinggi pada bayi yang baru lahir, sehingga perlu dideteksi lebih dini menggunakan alat skrining yang sederhana ...
Krisis sering dianggap mimpi buruk untuk banyak orang, aselain dapat kehilangan reputasi dan kepercayaan publik, krisis yang tidak ditangani dengan baik juga dapat menghilangkan sumber daya,...
Ruang pojok baca ini merupakan perpustakan yang sudah direnovasi oleh kelompok mahasiswa KKN PPM UGM yang berlangsung di Pulau Bunaken, Manado, Sulawesi Utara.
Mahasiswa KKN UGM melakukan pengukuran antropometri untuk memantau pertumbuhan dan perkembangan balita deteksi stunting dan kekurangan gizi.
Departemen Teknologi Kebumian Sekolah Vokasi (SV) UGM melakukan penandatanganan nota kesepahaman bersama dengan PT Kompas Navigasi Indonesia, sebuah perusahaan yang di penyediaan alat-alat s...
Angkat Potensi Kawasan Wisata dan UMKM Kota Madiun Lewat Digitalisasi, Mahasiswa KKN Dapat Apresiasi
Sebanyak 26 orang mahasiswa dari lintas fakultas di Universitas Gadjah Mada melakukan program KKN PPM di Kota Madiun. Salah satu program unggulan mereka adalah pengembangan Kawasan Heritage ...
Empat program studi di Departemen Fisika FMIPA Universitas Gadjah Mada (UGM), yaitu Sarjana Fisika, Sarjana Geofisika, Magister Fisika, dan Doktor Fisika berhasil memperoleh akreditasi inter...
Tim Bimasakti Universitas Gadjah Mada sukses mengukir prestasi di ajang kompetisi Formula Student Spain 2024. Berkompetisi di Circuit de Barcelona-Catalunya, Spanyol, pada 1-7 Agustus 2024 l...
Kebijakan desentralisasi pemerintahan belum diberikan secara penuh ke daerah dan cenderung diterapkan simetris dengan kondisi daerah yang beragam. Oleh karena itu, pemerintah diminta lebih o...
Tim mahasiswa UGM mengembangkan terapi yang mampu mencegah terbentuknya osteoartritis. Terapi ini melibatkan pembuatan nanoemulsi ekstrak fermentasi kacang kara benguk.
Tim mahasiswa UGM berhasil meraih mengukir prestasi dengan meraih juara tiga dalam International Accounting Competition (INACTION) di Bali
Sebanyak 30 mahasiswa UGM penyandang disabilitas mendapatkan pembekalan sebelum memasuki masa perkuliahan biasa.