Kagama Kembali Gelar Trail Run di Kawasan Wisata Gunung Merapi

Komunitas Kagama Lari untuk Berbagi (KLUB) kembali menggelar kegiatan Road to UGM Trail Run pada tahun kelimanya. Sebagai bagian dari pemanasan menuju UGM Trail Run 2025, diadakan dua agenda...