Berita Terbaru
YOGYAKARTA-Delegasi dari puluhan perguruan tinggi di Perancis yang dikoordinasi oleh Campus France Jakarta, Rabu (13/10) mengunjungi kampus UGM.
YOGYAKARTA-Sebanyak 34 perguruan tinggi dan 4 institusi dari Taiwan, Rabu (13/10), mengikuti pameran pendidikan tinggi bertajuk Taiwan Higher Education (THE) Fair 2010 bertempat di Graha Sa...
Sebagai implementasi kerja sama UGM dan PT Kaltim Parna Industri (PT KPI) Bontang (11/10), kedua belah pihak sepakat berupaya mengurangi emisi gas rumah kaca.
Mesir merupakan negara Arab di Afrika Utara yang jaraknya cukup jauh dari Indonesia.
Sikap menunda-nunda (procrastion) dalam lingkungan akademik sering kali kita jumpai.
YOGYAKARTA-Pemerintah diimbau untuk tidak mengesampingkan pengembangan energi alternatif guna mengantisipasi menipisnya jumlah dan pasokan energi, khususnya minyak bumi, di Indonesia.
YOGYAKARTA (KU) – Tim Disaster Early Response Unit (DERU) UGM akan mengirim tim ahli untuk membantu penanganan bencana banjir bandang di Wasior, Papua Barat.
UGM dan PT Kaltim Parna Industri (KPI) menjalin kerja sama dalam bidang pendidikan untuk meningkatkan sumber daya manusia.
Sebagai lembaga yang mengelola bidang ilmu multidisiplin, Sekolah Pascasarjana UGM terus memantapkan jati diri dalam berperan di tengah masyarakat.
SLEMAN (KU) – Sebuah botol infus lengkap dengan selangnya dibawa Purwanta (67) dari dalam bilik rumahnya.
Fakultas Farmasi UGM bekerja sama dengan Deutscher Akademischer Austauschdienst German Academic Exchange Service (DAAD) menggelar seminar internasional bertema “Chemoprevention for He...
YOGYAKARTA (KU) – Sebanyak 115 mahasiswa dari 11 perguruan tinggi se-DIY dan Jawa Tengah mengikuti pengkajian, pelatihan, dan diseminasi teknologi tepat guna yang bermanfaat bagi mas...
YOGYAKARTA-Berawal dari pengalaman bekerja di industri besar dan keprihatinan pada limbah yang dihasilkan, Eddy Heraldy melakukan penelitian doktor di Jurusan Kimia FMIPA UGM.
Draft RUU Cagar Budaya yang digagas komisi X DPR RI masih membutuhkan penyempurnaan.
YOGYAKARTA-Pelaksanaan otonomi daerah, sebagaimana diatur dalam UU No. 22 Tahun 1999 tentang Pemerintah Daerah, menghadapi berbagai tantangan yang dialami pemerintah kabupaten/kota.
YOGYAKARTA (KU) – Bencana banjir bandang masih mengancam beberapa wilayah di Indonesia, terutama di dataran yang berada tepat di muka kaki bukit terjal pada lembah sungai.
YOGYAKARTA-Kontrak kerja sama antara UGM dengan PT Adhikarya (Persero) Tbk.
YOGYAKARTA (KU) – Rektor UGM, Prof. Ir. Sudjarwadi, M.Eng., Ph.D., Jumat (8/10), secara resmi membuka rangkaian kegiatan perayaan Dies Natalis ke-61 UGM.
Perhimpunan Ahli Kemoprevensi Kanker Indonesia/ Indonesian Society for Cancer Chemoprevention (ISCC) menggelar kongres perdana pada hari ini, Jumat (8/10), di Fakultas Farmasi UGM.
YOGYAKARTA (KU) – Engineering Career Center (ECC) UGM kembali menyelenggarakan bursa kerja gratis yang diikuti oleh 40 perusahaan nasional dan multinasional 13-14 Oktober mendatang.
YOGYAKARTA-Indonesia saat ini tengah mengalami dinamika atmosfer yang sangat cepat.
Selama enam hari, 10 s.d. 16 Oktober 2010, Yogyakarta ditunjuk sebagai kota penyelenggara The 61st International Executive Council Meeting dan The 6th Asian Regional Conference of Internati...
Dalam rangka merayakan Konferensi Regional FAO untuk Asia Pasifik ke-30, Pemerintah Provinsi Gyeongsangbuk-do dan Kyungwoon University Saemaul Academy di Korea Selatan menyelenggarakan Inte...
Pengaruh bentuk perencanaan strategik pada kinerja ekonomi perusahaan merupakan isu sentral penelitian perencanaan strategik.
YOGYAKARTA-Pembatalan kunjungan kenegaraan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) ke Belanda kemarin disayangkan banyak kalangan.
Mahasiswa UGM kembali berpartisipasi di tingkat internasional. Anggit Priadmodjo dan Nailu Rahman, mahasiswa Program Studi Pembangunan Wilayah, Fakultas Geografi, dinyatakan lolos seleksi u...
YOGYAKARTA (KU) – Himpunan Mahasiswa Sekolah Vokasi Program Diploma Teknik Mesin UGM menggelar pelayanan servis gratis untuk kendaraan roda dua selama dua hari, 5-6 Oktober, bertempa...
YOGYAKARTA (KU) – Kebutuhan tenaga perawat di luar negeri, seperti Amerika, Kanada, Eropa, Korea, Jepang, dan Timur Tengah, kian meningkat, diperkirakan mencapai 1 juta perawat pada ...
YOGYAKARTA (KU) – Universitas Gadjah Mada (UGM) masih mencermati Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 66 Tahun 2010 tentang pelaksanaan penyelenggaraan pendidikan.
Di penghujung peringatan Dies ke-55 atau lustrum XI, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam UGM meresmikan berdirinya jurusan baru bernama Jurusan Ilmu Komputer dan Elektronika.