Berita Terbaru
Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali mewisuda 1.571 mahasiswa program sarjana. Dengan demikian, sampai dengan Agustus 2009 ini, UGM telah meluluskan 130.365 orang sarjana dengan rata-rata ...
Zaenudin, arsiparis UGM, terpilih menjadi terbaik II dalam penilaian Arsiparis Teladan Tingkat Nasional tahun 2009.
Setelah genap tujuh hari, berakhirlah masa keikutsertaan keduabelas mahasiswa asal Ehime University, Jepang, dalam program KKN yang dilaksanakan oleh Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) UGM.
Yogya, KU Untuk mempersiapkan mahasiswa baru agar mampu secara cepat menyesuaikan diri dengan lingkungan baru dan mengembangkan kompetensi serta karakter dalam mengikuti pembelajaran, Unive...
Pada tahun akademik 2009/2010 ini, Universitas Gadjah Mada (UGM) resmi menerima 9.092 mahasiswa baru jenjang strata satu dan diploma tiga sekolah vokasi.
Yogya, KU Universitas Gadjah Mada (UGM) akan terus berkomitmen menjadi satu-satunya kampus yang memiliki perangkat untuk menumbuhkan kemampuan kepemimpinan berkualitas bagi mahasiswanya.
Yogya, KU Diabetes melitus (DM) adalah salah satu dari sekian banyak penyakit metabolik yang makin banyak kejadiannya akibat gaya hidup yang kurang sehat.
Senin(17/8), UGM melaksanakan upacara peringatan 64 tahun Proklamasi Kemerdekaan RI. Upacara berlangsung di halaman Balairung, Kantor Pusat UGM, dipimpin oleh Rektor UGM, Prof. Ir.
Yogya, KU Pengamat politik UGM, Prof. Dr. Ichlasul Amal, M.A., berpendapat bahwa penanganan masalah terorisme saat ini agar lebih ke arah upaya kepolisian dan intelijen mengeliminasi perekr...
Bertempat di Ruang Multimedia, Kantor Pusat UGM, Jumat (14/8), Universitas Gadjah Mada dan Islamic Research and Training Insitute (IRTI) menyepakati kerja sama dalam bidang pendidikan, pene...
The Paris Institute for Political Studies, Science Po University, Perancis, menawarkan beasiswa program S2 dan S3 kepada mahasiswa UGM serta program S1 untuk pelajar SMA di Yogyakarta.
Yogya, KU Dharma Wanita Persatuan (DWP) UGM menerima kunjungan 15 wanita penari dari Jepang yang tergabung dalam Sapporo Meeting of International Friendship, Jepang.
Yogya, KU Pengamat ekonomi pertanian UGM, Prof. Dr. Ir. Moch.
Dalam konteks hubungan antara fiksi modern dan pascamodern, perubahan dominan yang terjadi adalah dari dominan epistemologis ke dominan ontologis.
Angka kematian bayi di negara-negara berkembang hingga saat ini masih cukup tinggi, khususnya pada fase neonatal, yakni pada bayi berusia kurang dari 1 bulan.
Yogya, KU Pakar bencana UGM, Dr. Sunarto, mengimbau masyarakat untuk membudayakan hemat air dalam rangka mewaspadai musim kemarau panjang akibat datangnya El Nino.
Penghapusan perdagangan budak yang mewarnai revolusi di Perancis dan Haiti pada tahun 1800-an menjadi tanda munculnya pasar dunia dalam skala besar.
Sejarah perpolitikan elit di Riau pada umumnya diwarnai dengan persaingan kepentingan, terutama yang berkaitan dengan akses sumber daya alam (SDA) lokal.
Yogya, KU Diskusi dalam acara peluncuran Konferensi Wisdom 2010 yang digelar di Grha Sabha Pramana, Rabu (12/8), telah menghasilkan rekomendasi yang dibacakan oleh Rektor Universitas Negeri...
UGM gencar mendorong semua fakultas dan pusat studi di lingkungannya untuk lebih banyak menjalin kerja sama internasional.
Dengan beroperasinya Unit Konsultasi Psikologi (UKP) UGM, setidaknya ia bisa membantu msyarakat menghadapi masalah mereka.
Teknologi penyiaran televisi digital terbukti mampu memberikan lebih banyak manfaat bagi pemirsanya dibandingkan dengan televisi analog.
Program For Women in Science merupakan suatu hasil kemitraan umum-swasta yang unik dan ditujukan untuk mengakui, menyemangati, serta mendukung wanita di bidang sains.
Yogya, KU UGM melaksanakan upacara peluncuran World Conference on Science, Education, and Culture 2010 di Grha Sabha Pramana, Rabu (12/8).
Setiap tahun, konsumsi energi di Indonesia meningkat rata-rata sebesar 7% seiring dengan meningkatnya jumlah penduduk, kegiatan ekonomi, dan perkembangan industri.
UGM sangat mendukung dan menyambut baik inisiatif mahasiswa dan staf pengajarnya terhadap gerakan kewirausahaan/enterpreneurship.
Seiring dengan pesatnya kemajuan teknologi, berbagai ekstrak tanaman telah dieksplorasi penggunaannya.
Koperasi Unit Desa (KUD) merupakan salah satu pilar perekonomian yang berperan penting dalam pembangunan perekonomian nasional.
Untuk menjawab kerinduan para pembaca dan penulis, Majalah Prisma kembali terbit.
Toxoplasmosis merupakan penyakit zoonosis klasik yang dapat dijumpai hampir di seluruh dunia.