Liputan/Berita
Universitas Gadjah Mada menggandeng Asosiasi Produsen Alat Kesehatan Indonesia (Aspaki) untuk memproduksi alat kesehatan yang akan dikembangkan sendiri oleh UGM melalui pabriknya yang berad...
Secara umum keberadaan perguruan tinggi mengalami pergeseran. Dulu, perguruan tinggi seolah-olah hanya sebagai agent of education.
Jumlah petani usia produktif di Indonesia terus mengalami penurunan dari tahun ke tahun.
Fakultas Peternakan (Fapet) UGM menyelenggarakan The 8th International Seminar on Tropical Animal Production (ISTAP) dari 23-25 September 2019.
Petugas pemadam kebakaran UGM dan pemadam kebakaran dari seluruh kabupaten/kota di Provinsi DIY mengikuti latihan gabungan di UGM.
Paduan Suara Mahasiswa Universitas Gadjah Mada (PSM UGM) sukses menggelar Annual Concert bertemakan “GAUDIUM: Celebrate Life through Music” yang berlangsung di Au...
FEB UGM berkolaborasi dengan Keluarga Alumni Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (KAFEGAMA) menyelenggarakan UGM FEBulous Run bertajuk “The First Jogja City Run&rdqu...
Perkembangan penggunaan energi terbarukan di Denmark saat ini memegang porsi cukup besar.
Mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) berhasil menorehkan prestasi dalam Youth Asean Forum: Sustainable Tourisme yang berlangsung di Prince of Songkla University, Thailand.
Paparan kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan (karhutala) di sejumlah daerah Indonesia membahayakan tubuh.
Fakultas Biologi UGM terus berinovasi dan melakukan riset dalam mengembangkan buah-buahan unggul tanpa mengenal musim.
Hingga kini, penyandang disabilitas masih saja dimasukan sebagai penyandang kesejahteraan sosial.
Indonesia memiliki destinasi wisata melimpah yang membawa dampak bagi masyarakat diantaranya bidang transportasi, perhotelan, kuliner, pertanian, pendidikan, industri kreatif, kerajinan dan...
Atlet UGM berhasil membawa pulang tiga medali dari cabang olahraga (cabor) Judo dan E-Sport dalam Pekan Olahraga Mahasiswa (POMNAS) XVI tahun 2019. Dalam kegiatan yang digelar d...
Dewan Guru Besar UGM bersama Gerakan Pramuka menyelenggarakan Simposium Nasional Nilai-nilai Ke-UGM-an dan Nilai-nilai Kepramukaan, Sabtu (21/9) di Auditorium Sekolah Pascasarjana Uni...
Pembangunan pertanian, menjadi salah satu topik yang masih relevan dibahas berbagai kalangan tak terkecuali Fakultas Pertanian (Faperta) UGM.
Universitas Gadjah Mada (UGM) telah lama melakukan berbagai riset tentang kendaraan listrik.
Indonesia merupakan negara dengan megabiodiversitas yang kaya dengan keanekaragaman hayati, termasuk jenis flora atau tumbuhan.
Rektor Universitas Gadjah Mada, Prof. Ir. Panut Mulyono, M.Eng., Ph.D., menerima kunjungan dari President Yamaguchi University, Jepang, Prof. Masaaku Oka beserta rombongan, Jumat (20/9), di...
Teknologi pertanian di dunia saat ini telah berkembang dengan pesat.
Pada tahun 2018 tercatat telah terjadi 5.061.000 kasus kecelakaan lalu lintas. Hal tersebut menyebabkan 485.000 jiwa meninggal dunia, 23.000 orang luka parah, dan 6.800.000 orang luka ringa...
Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM menyelenggarakan Tumpengan dan Malam Kesenian pada Rabu (18/9) malam di kampusnya.
Dosen Fakultas Geografi Unviersitas Gadjah Mada, Dr. Bachtiar Wahyu Mutaqin, M.Kel., berhasil meraih penghargaan internasional Young Geomorphologist Grants Award 2019.
Universitas Gadjah Mada (UGM) masuk dalam pemeringkatan universitas terbaik dunia versi The Times Higher Education (THE) 2020 dalam peringkat 1001+ dunia.
Gamelan merupakan alat musik tradisional dari hasil kreasi budaya Nusantara yang mampu memperkaya peradaban dunia.
Perubahan lingkungan bisnis akhir-akhir ini diwarnai dengan munculnya berbagai perusahaan rintisan atau startup yang memanfaatkan teknologi untuk menunjang bisnisnya.
Universitas Gadjah Mada membuka kelas internasional untuk program sarjana (International Undergraduate Program) Prodi Biologi.
Fakultas Biologi UGM menjalin kerja sama dengan PT. Sinde Budi Sentosa dan Institut Pertanian (Instiper) Yogyakarta.
Sivitas akademia Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK-KMK) UGM menyambut hari Kamis Pahing (19/9) dengan mengenakan busana Jawa Yogyakarta.
Dewan Guru Besar Universitas Gadjah Mada bersama dengan Gerakan Pramuka akan mengadakan kegiatan Simposium Nasional Nilai-nilai Ke-UGM-an dan Nilai-nilai Kepramukaan dengan tema UGM dan Ger...