Liputan/Berita
Departemen Perikanan Fakultas Pertanian Universitas Gadjah Mada (UGM) terus berupaya meningkatkan kontribusi dalam pembangunan perikanan skala regional dan nasional.
Bencana gempa bumi yang melanda Nusa Tenggara Barat telah meluluhlantakkan perekonomian Lombok bagian utara.
Mendekati usia 100 tahun kemerdekaan Indonesia pada tahun 2045 mendatang, masih banyak tantangan yang dihadapi Indonesia dalam mewujudkan cita-cita kemerdekaan yang diikrarkan puluhan tahun...
UGM meraih gelar juara umum pada Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-31 yang diselenggarakan di Universitas Negeri Yogyakarta sejak 29 Agustus – 1 September 2018.
Dua mahasiswa program master asal Nagoya University, Jepang melalui pogram JSPS-DGHE Bilateral Joint Research Project dari Japan Society for Promoting Science Bilateral Joint Research...
Kanker serviks uteri adalah kanker primer pada serviks uteri atau leher rahim dengan tingkat kejadian dan angka kematian yang cukup tinggi dan kanker keempat tersering yang menimpa wanita d...
“Apakah kebangkitan Cina menjadi sebuah solusi atau permasalahan Indonesia ?” tanya Imron Cotan, MA., Duta Besar Indonesia untuk Cina, membuka diskusi pada Kamis (30/8) di Digil...
Banyak cara memeriahkan perayaan Hari Ulang Tahun ke-73 Kemerdekaan RI.
Pusat Studi Transportasi dan Logistik (PUSTRAL) UGM menyelenggarakan diskusi yang berjudul “Implikasi Sistem Zonasi Sekolah terhadap Sistem Transportasi Internal Wilayah Sleman”...
Diskusi bulanan Center for Digital Society (CfDS) FISIPOL bertajuk Digitalk kembali hadir membahas isu-isu yang berkaitan dengan tren, praktik, dan permasalahan masyarakat digital di Indone...
Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke-31 dibuka pada Kamis (30/8) di Gelanggang Olahraga Universitas Negeri Yogyakarta.
Rektor UGM, Prof. Ir. Panut Mulyono, M.Eng., D.Eng., mewisuda 1.850 lulusan sarjana dan diploma yang terdiri dari 1.209 lulusan program sarjana dan 641 lulusan program diploma, Kamis (30/8)...
Sekitar 3.000 orang diperkirakan akan meramaikan festival makan ikan bersama Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti, dalam rangka perayaan Lustrum XI Fakultas Teknologi Pertanian ...
Kemenko Kemaritiman Indonesia melepas 23 mahasiswa UGM yang akan berangkat ke lokasi pengabdian dalam tim Ekspedisi Nusantara Jaya (ENJ) 2018 di Pulau Sabu Raijua, Nusa Tenggar Timur, Sabtu...
Himpunan Mahasiswa Pascasarjana (HMP) UGM mengadakan kegiatan workshop urban farming di Kampung Mrican, Desa Giwangan, Kota Yogyakarta, pada Minggu (19/8).
Upaya meningkatkan literasi kesehatan terus digaungkan guna menjadi momentum peningkatan kebiasaan hidup sehat bagi sivitas akademika UGM.
Ribuan wisudawan baru UGM mendapat wejangan dari Ketua Majelis Wali Amanat UGM sekaligus Menteri Sekretaris Negara RI, Prof. Dr.
Mahasiswa UGM melakukan program pemberdayaan pada anak didik lapas (Andikpas) di Yogyakarta. Melalui program Forwading Kindness para mahasiswa UGM menjalankan pendampingan berkelanjut...
Pemerintah akan mendorong pengusaha untuk mengekspor komoditas ke kawasan Timur Tengah.
Direktur Sumber Daya Manusia, Umum, dan TI Angkasa Pura II, Tina Kemala Intan, memberikan berbagai tips kepada para calon wisudawan UGM yang akan memasuki dunia kerja.
Sekitar 200 guru besar dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia direncanakan akan hadir dalam Rapat Kerja Nasional Forum Dewan Guru Besar Indonesia (Rakernas FDGBI) yang digelar di Balai...
Perkembangan teknologi yang pesat, khususnya IT, harus dapat diantisipasi dan dimanfaatkan.
Wisdom Park sebagai salah satu unit di UGM menyelenggarakan acara lomba memancing pada Minggu (26/8).
UGM bersama Kementerian Perhubungan akan membangun hunian transisi menuju permanen (Huntrap) di beberapa desa di Pulau Lombok yang terdampak gempa.
Rektor UGM, Prof. Ir. Panut Mulyono, melepas 13 tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) UGM untuk mengikuti Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) 2018.
Setelah mengirim beberapa mahasiswa, relawan dan tim kesehatan untuk membantu penanganan tanggap darurat bencana gempa Lombok sejak hari pertama, UGM kini mengirim kembali mahasiswa KKN dan...
Diabetes merupakan penyakit tidak menular yang berisiko tinggi. Tidak hanya memerlukan usaha ekstra dalam penyembuhannya, tetapi jika penederitanya mengalami luka akan lebih lama kering dan...
Departemen Sosial Ekonomi Pertanian UGM menyelenggarakan Seminar Hasil-hasil Penelitian Sosial Ekonomi Pertanian Ke-VII pada 25-26 Agustus kemarin.
Fakultas Farmasi UGM menyelenggarakan Alumni and Career Development Center (ACDC) 2018 pada Sabtu (25/8) di Mandala Bhakti Wanitatama.
UGM bersama KagamaCare berhasil membenahi saluran air yang rusak akibat gempa di Gumantar, Kahyangan, Lombok Utara.